Sebutkan Beberapa Jenis Tumbuhan yang Bisa Dimanfaatkan Akarnya untuk Bahan Makanan!

- 24 Agustus 2021, 20:07 WIB
Sebutkan beberapa jenis tumbuhan yang bisa dimanfaatkan akarnya untuk bahan makanan! Berikut adalah kunci jawaban tema 2 kelas 6 SD.
Sebutkan beberapa jenis tumbuhan yang bisa dimanfaatkan akarnya untuk bahan makanan! Berikut adalah kunci jawaban tema 2 kelas 6 SD. /buku.kemendikbud.go.id

Baca Juga: Tuliskan Salah Satu Sikap yang Pernah Kamu Terapkan untuk Mewujudkan Persatuan! Bagaimanakah Penerapannya?

Beberapa tanaman juga menghasilkan buah yang dapat dijadikan sebagai bahan pangan seperti, mangga, jeruk, semangka, melon, dan jambu.

Biji tanaman juga dapat digunakan sebagai bahan pangan di antaranya adalah, padi, jagung, kacang tanah, kacang kedelai, pete, dan jambu mete.

Lalu akar tanaman juga bisa dijadikan sebagai bahan pangan seperti singkong, talas, ubi, dan wortel.

Baca Juga: Jelaskan Tahap-tahap Sejarah Terbentuknya Persatuan Bangsa Indonesia! Begini Penjelasan Materi Pelajaran PPKn

Pembahasan

Sebutkan beberapa jenis tumbuhan yang bisa dimanfaatkan akarnya untuk bahan makanan!

Kunci jawaban: Singkong, Ubi, Talas, dan Wortel

Disclaimer: Kunci jawaban tersebut hanya merupakan panduan bagi orangtua. Siswa bisa bereksplorasi dengan jawaban lain.  Jawaban di atas hanyalah contoh dan tidak mutlak. Portal Purwokerto tidak bertanggungjawab atas kesalahan jawaban.***

Halaman:

Editor: Dedi Risky Rachma Wanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah