Ini Alasan Mengapa B. J. Habibie Dijuluki Sebagai Mr. Crack? Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 SD Halaman 113

- 12 September 2021, 17:22 WIB
Ini alasan mengapa B. J. Habibie dijuluki sebagai Mr. Crack? Kunci jawaban tema 3 kelas 6 SD halaman 113.
Ini alasan mengapa B. J. Habibie dijuluki sebagai Mr. Crack? Kunci jawaban tema 3 kelas 6 SD halaman 113. /Instagram.com/habibiecenter

Penemuan dalam bidang pesawat berpengaruh pada bidang transportasi, sehingga mobilitas orang dan barang lebih mudah dan cepat.

Bidang transportasi adalah salah satu bidang yang menopang kegiatan ekonomi, sehingga dapat mempengaruhi perubahan sosial budaya pada masyarakat dalam kegiatan ekonomi.

Baca Juga: Apakah Penemuan Pesawat Terbang Menyebabkan Terjadinya Perubahan Sosial Budaya di Bidang Ekonomi? Jelaskan!

CONTOH JAWABAN

Mengapa B. J. Habibie dijuluki sebagai ‘Mr. Crack’?

Jawaban:

B. J. Habibie dijuluki sebagai Mr. Crack karena berhasil menemukan rumus untuk menghitung penyebab keretakan atau cacat pada badan pesawat terbang.

Disclaimer: Kunci jawaban tersebut hanya merupakan panduan bagi orang tua. Siswa bisa bereksplorasi dengan jawaban lain. Jawaban di atas hanyalah contoh dan tidak mutlak.

Portal Purwokerto tidak bertanggungjawab atas kesalahan jawaban.***

Halaman:

Editor: Dedi Risky Rachma Wanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah