7 Jenis Usaha Ekonomi Masyarakat Indonesia, Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih, Kelas 5 SD Tema 2, Subtema 2

- 29 September 2021, 07:28 WIB
Ilustrasi siswa belajar online. 7 Jenis Usaha Ekonomi Masyarakat Indonesia, Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih, Kelas 5 SD Tema 2, Subtema 2.*
Ilustrasi siswa belajar online. 7 Jenis Usaha Ekonomi Masyarakat Indonesia, Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih, Kelas 5 SD Tema 2, Subtema 2.* /Pexels

Baca Juga: Sikap yang Sesuai dengan Nilai Pancasila Sila ke-4 di Lingkungan Masyarakat, Pembahasan PPKn Kelas 5 SD

Potensi  barang  tambang  yang  melimpah  hendaknya  dimanfaatkan bagi kemakmuran masyarakat. Barang tambang dapat dibedakan sebagai berikut:

  1. Barang tambang mineral logam, misalnya emas, perak, tembaga, timah,bauksit, dan nikel.
  2. Barang tambang mineral nonlogam, misalnya belerang, gypsum, marmer, dan batu gamping.
  3. Barang  tambang  sumber  energi,  misalnya  minyak  bumi,  batu  bara,  dan  gas alam.

5. Kehutanan

Dahulu hutan Indonesia bagaikan hamparan karpet hijau dilihat dari udara. Hutan Indonesia berperan penting sebagai paru-paru dunia. Hutan juga  berfungsi  sebagai  tempat  berkembangnya  berbagai  fauna.

Dari  segi  lingkungan,  hutan  menjadi  daerah  resapan  air  hujan.  Namun, bisa kita rasakan bahwa kondisi hutan yang semakin lama semakin sempit ini ini dapat menyebabkan bencana banjir bandang ataupun tanah longsor.

Untuk meminimalisasi terjadinya bencana, kawasan hutan perlu dihijaukan kembali. Pembalakan liar harus dicegah agar hutan tidak semakin rusak. 

Jika  hutan  Indonesia  kembali  hijau,  hasil  hutan  kembali  melimpah.  Hasil  hutan Indonesia antara lain:

  • kayu jati
  • meranti
  • ulin damar
  • rotan

6. Perdagangan

Perdagangan  adalah  kegiatan  membeli  barang  dagang  dan  menjualnya  kembali kepada konsumen. Kegiatan perdagangan muncul ketika kemampuan manusai atau suatu negara menyediakan barang kebutuhan bersifat terbatas.

Kegiatan  perdagangan,  pedagang  akan  memperoleh  keuntungan  dari  selisih  harga  jual  danharga  beli.  Kegiatan  perdagangan  tidak  hanya  mencakup satu daerah atau satu negara. Akan tetapi, kegiatan perdagang-an  dapat  dilakukan  antarnegara.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: Buku Tematik Kelas 5 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah