Buatlah Poster Pendidikan dengan Tema Ayo Menjunjung Tinggi Bahasa Persatuan, Bahasa Indonesia! Kelas 6 SD

- 11 Oktober 2021, 16:53 WIB
Buatlah poster pendidikan dengan tema Ayo Menjunjung Tinggi Bahasa Persatuan Bahasa Indonesia! Kelas 6 SD dan MI tema 4
Buatlah poster pendidikan dengan tema Ayo Menjunjung Tinggi Bahasa Persatuan Bahasa Indonesia! Kelas 6 SD dan MI tema 4 /pexels
  1. Poster kegiatan

Jenis poster ini memiliki isi berbagai macam informasi tentang kegiatan yang akan dilakukan. Biasanya berisi pengisi acara, waktu, dan tempat diadakannya sebuah acara.

Tujuan dari poster kegiatan adalah agar orang-orang yang melihat menjadi tahu, sehingga mereka bisa datang ke tempat yang ada di poster tersebut.

  1. Poster pendidikan

Poster pendidikan adalah poster yang berisi berbagai macam pengarahan dan penjelasan yang berhubungan dengan pendidikan.

Tujuan poster ini adalah untuk memberi informasi seputar pengetahuan dan memotivasi orang.

  1. Poster layanan masyarakat

POster layanan masyarakat adalah jenis poster yang mempunyai isi informasi seputar berbagai pelayanan pada masyarakat

Tujuan poster ini adalah untuk mengedukasi masyarakat degan konten yang mudah dipahami.

Baca Juga: Azoikum Disebut Juga Sebagai Zaman? Sebutkan 7 Tanda Zaman Azoikum!

Langkah-langkah untuk membuat poster

  1. Tentukan tema dan tujuan
  2. Gunakan kalimat yang singkat, padat, dan menarik
  3. Pakailah gambar wan warna yang jelas
  4. Gunakan media yang tepat

Buatlah sebuah poster pendidikan dengan tema Ayo Menjunjung Tinggi Bahasa Persatuan, Bahasa Indonesia!

CONTOH JAWABAN

Halaman:

Editor: Dedi Risky Rachma Wanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah