Kunci Jawaban Kelas 4 Tema 5 Subtema 1, Bagaimana Kehidupan Rakyat Kerajaan Tarumanagara?

- 25 Oktober 2021, 08:09 WIB
Candrabhaga yang sekarang dikenal dengan nama Bekasi, diduga sebagai pusat Kerajaan Tarumanegara yang digantikan Kerajaan Sunda dalam sejaha Nusantara. Kunci Jawaban Kelas 4 Tema 5 Subtema 1, Bagaimana Kehidupan Rakyat Kerajaan Tarumanagara Jika Rajanya Tidak Memiliki Sikap Kepahlawanan
Candrabhaga yang sekarang dikenal dengan nama Bekasi, diduga sebagai pusat Kerajaan Tarumanegara yang digantikan Kerajaan Sunda dalam sejaha Nusantara. Kunci Jawaban Kelas 4 Tema 5 Subtema 1, Bagaimana Kehidupan Rakyat Kerajaan Tarumanagara Jika Rajanya Tidak Memiliki Sikap Kepahlawanan /kebudayaan.kemdikbud.go.id

Atas semua usaha keras Raja Purnawarman, kerajaan Tarumanagara berubah menjelma menjadi sebuah kerajaan hebat dan besar yang ada di tanah Jawa, dan rakyatnya pun dapat hidup makmur dan sejahtera.

Baca Juga: Bagaimana Kehidupan Rakyat Kerajaan Tarumanagara Jika Rajanya Tidak Memiliki Sikap Kepahlawanan? Kelas 4 SD

Lalu, apa kunci jawaban kelas 4 tema 5 subtema 1 kan?

Berikut kunci jawaban atas pertanyaan bagaimana kehidupan rakyat kerajaan Tarumanagara jika rajanya tidak memiliki sikap kepahlawanan, kunci jawaban kelas 4 tema 5 subtema 1

• Rakyat kerajaan Tarumanagara akan mengalami penderitaan karena peperangan yang terus terjadi karena banyaknya kerajaan yang tidak ditaklukan sehingga kerajaan-kerajaan tersebut ingin menguasai kerajaan Tarumanagara.

• Rakyat kerjaan Tarumanagara kemungkinan bisa menderita kelaparan, hal ini dikarenakan hasil pertanian yang tidak bagus karena tidak memiliki pasokan air yang mecukupi karena sistem irigasi yang tidak tertata dengan baik.

• Rakyat tidak bisa menjual hasil pertaniannya karena sungai yang menjadi sarana transportasi tidak dikelola dengan baik sehingga menghambat proses distribusi.

• Nelayan akan hidup dalam kemiskinan karena tidak berani melaut, hal ini terjadi karena banyaknya perompak yang ada di laut Jawa yang menjadi wilayah kekuasaan kerajaan Tarumanagara.

Baca Juga: Apakah Peran Indonesia Melakukan Pertukaran Barang Bisa Menguntungkan bagi Indonesia? Jelaskan Alasanmu!

Disclaimer: Kunci jawaban tersebut hanya merupakan panduan bagi orang tua. Siswa bisa bereksplorasi dengan jawaban lain. Jawaban di atas hanyalah contoh dan tidak mutlak. Portal Purwokerto tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah