Berilah Masing-masing 3 Contoh Ekosistem Alami dan Ekosistem Buatan! Jawaban Tema 5 Kelas 5

- 4 November 2021, 05:05 WIB
Bendungan Rotiklot, Berilah Masing-masing 3 Contoh Ekosistem Alami dan Ekosistem Buatan! Jawaban Tema 5 Kelas 5
Bendungan Rotiklot, Berilah Masing-masing 3 Contoh Ekosistem Alami dan Ekosistem Buatan! Jawaban Tema 5 Kelas 5 /Media Kupang

Ekosistem alami dibagi menjadi dua yaitu ekosistem air dan ekosistem darat.

Baca Juga: 5 Kosakata Tentang Lingkungan yang Terdapat Dalam Percakapan, Kunci Jawaban Kelas 2 SD

Ekosistem air dibagi lagi menjadi ekosistem air tawar dan ekosistem laut.

Sedangkan ekosistem darat terbagi menjadi:

- Ekosistem hutan
- Ekosistem padang rumput
- Ekosistem padang pasir
- Ekosistem tundra
- Ekosistem taiga

Sungai merupakan ekosistem air tawar, sedangkan ekosistem taiga adalah hutan yang tersusun atas satu jenis tumbuhan.

Untuk ekosistem buatan adalah ekosistem yang sengaja dibuat oleh manusia untuk tujan tertentu.

Contohnya adalah bendungan, sebuah bendungan memiliki tujuan untuk menampung air, tempat wisata dan pengendali banjir.

Selain itu juga terdapat sawah yang dapat digunakan untuk menanam padi yang akan menghasilkan beras untuk memenuhi kebutuhan pangan.

Pertanyaan:

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah