Bung Tomo Dilahirkan di Kota Pahlawan, Inilah Sikap Kepahlawanan Bung Tomo Sang Pembangkit Semangat Rakyat

- 18 November 2021, 07:16 WIB
Ilustrasi belajar. Bung Tomo Dilahirkan di Kota Pahlawan, Inilah Sikap Kepahlawanan Bung Tomo Sang Pembangkit Semangat Rakyat
Ilustrasi belajar. Bung Tomo Dilahirkan di Kota Pahlawan, Inilah Sikap Kepahlawanan Bung Tomo Sang Pembangkit Semangat Rakyat /Portal Bandung Timur/hp.siswanti/

PORTAL PURWOKERTO - Bung Tomo dilahirkan di kota Pahlawan, inilah sikap kepahlawanan sang pembakar semangat rakyat.

Bung Tomo dilahirkan di sebuah kota yang mendapat julukan kota pahlawan, dimanakah itu?

Ya, Bung Tomo dilahirkan di kota Surabaya, sebuah kota di bagian timur pulau Jawa yang disebut kota Pahlawan.

Bung Tomo dilahirkan di kota Surabaya, beliau dilahirkan dari pasangan Kartawan Tjiptowidjojo dan Subastita.

Baca Juga: Bung Tomo Dikenal dengan Orasi Pidatonya, Bunyi Pidato Paling Terkenal Yaitu? Jawaban IPS Kelas 4 SD Tema 5

Bung Tomo dilahirkan di kota Surabaya pada tanggal 3 Oktober 1920 dan meninggal di tahun 1981.

Memiliki nama asli Sutomo, namun beliau lebih dikenal dengan sapaan akrab Bung Tomo.

Bung Tomo adalah pahlawan nasional Indonesia yang terkenal karena peranannya dalam Pertempuran 10 November 1945.

Bung Tomo dilahirkan di kota Surabaya tepatnya di Kampung Blauran, Surabaya.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah