Arti dari Asmaul Husna Al Bashir, Asmaul Husna Terdapat 99 Nama Baik Allah SWT dan Contohnya

- 30 November 2021, 08:23 WIB
ilustrasi    Arti dari Asmaul Husna Al Bashir, Asmaul Husna Nama Baik Allah SWT ada 99
ilustrasi Arti dari Asmaul Husna Al Bashir, Asmaul Husna Nama Baik Allah SWT ada 99 /Muhammad Zafran Syauqi Rosyid

Allah Maha Melihat sehingga bisa menyaksikan segala sesuatu, baik yang tampak maupun yang tersembunyi.

Tidak ada sesuatu, sekecil apapun baik dalam batu kerikil, sampai di dalam perut bumi. Hingga di luar angkasa melainkan Allah melihatnya.

Baca Juga: Allah SWT Tidak Terkalahkan dan Tidak Tergoyahkan, Asmaul Husna, Al Matin artinya , Al Karim, Al Akhir

Berikut ini contoh perilaku al-Basir dalam kehidupan sehari-hari adalah

-Jadilah orang jujur, karena meski berbohong Allah akan mengetahuinya, meskipun disembunyikan serapi mungkin, Allah akan mengetahuinya.

- Melihatlah hal yang baik baik saja

- Tidak perlu menyombongkan segala amal baik yang telah kita lakukan.

Amati alam sekitarnya dan peristiwa peristiwa yang terjadi hal tersebut bisa menjadi renungan tentang kebesaran Allah SWT yang mendapat julukan sebagai Al Bashir. kunci jawaban dari arti dari asmaul husna al bashir.***

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah