Seberapa Tinggikah Nilai Ekonomis Rempah-Rempah di Mata Bangsa-Bangsa Eropa? Kunci Jawaban Materi Kelas 5 SD

- 4 Januari 2022, 20:04 WIB
Seberapa Tinggikah Nilai Ekonomis Rempah-Rempah di Mata Bangsa-Bangsa Eropa? Kunci Jawaban Materi Kelas 5 SD/MI Tema 6
Seberapa Tinggikah Nilai Ekonomis Rempah-Rempah di Mata Bangsa-Bangsa Eropa? Kunci Jawaban Materi Kelas 5 SD/MI Tema 6 /Image from unsplash.com

PORTAL PURWOKERTO – Berikut ini adalah kunci jawaban untuk materi kelas 5 SD/MI Tema 6 dengan pertanyaan seberapa tinggikah nilai ekonomis rempah-rempah di mata bangsa-bangsa Eropa.

Kunci jawaban yang dijelaskan di artikel ini merupakan hasil kerjasama antara Portal Purwokerto dengan Dwi Istanti, S.PD seorang lulusan Fakultas Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purworejo.

Pada tema kali ini siswa diharapkan bisa tahu seberapa tinggi nilai ekonomis rempah-rempah di mata bangsa-bangsa Eropa sehingga banyak bangsa Eropa yang ingin menguasainya.

Baca Juga: Mengapa Bangsa Eropa Berhasrat Memonopoli Perdagangan Rempah-Rempah? Kunci Jawaban Materi Kelas 5 Tema 7 SD/MI

Kunci jawaban yang dijelaskan di artikel ini bisa juga dijadikan referensi bagi orang tua atau wali untuk mengoreksi hasil pekerjaan siswa kelas 5 SD.

Nah sebelumnya kita telah belajar mengenai alasan bangsa Eropa berhasrat memonopoli perdagangan rempah-rempah di Indonesia.

Diketahui Indonesia memiliki hasil alam yang sangat berlimpah terutama rempah-rempah kala itu sehingga banyak bangsa-bangsa Eropa melakukan ekspedisi menjelajah samudera untuk menemukannya.

Baca Juga: Sebutkan Sumber Energi Kalor Apa saja yang Ada di Rumah! Jawaban Materi Pelajaran Suhu dan Kalor Kelas 5 SD

Dinatara bangsa-bangsa Eropa itu ada yang dari Portugis, Inggris, Belanda dan Spanyol seolah berlomba untuk menjelajah di wilayah Nusantara demi rempah-rempah.

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah