Rasul Ulul Azmi ada Lima sebutkan, Ulul Azmi Maksudnya Teguh Hati

- 19 Januari 2022, 15:13 WIB
ilustrasi Rasul Ulul Azmi ada Lima sebutkanulul azmi maksudnya teguh hati jelaskan contohnya, Mereka adalah Nabi Nuh, Nabi Musa, Nabi Ibrahim Nabi Isa Nabi Muhammad
ilustrasi Rasul Ulul Azmi ada Lima sebutkanulul azmi maksudnya teguh hati jelaskan contohnya, Mereka adalah Nabi Nuh, Nabi Musa, Nabi Ibrahim Nabi Isa Nabi Muhammad //Pixabay.com/

Nabi Ibrahim As

Nabi Ibrahim As dilahirkan di zaman dengan masyarakat  yang penuh dengan  kemusyrikan dan kekufuran, bahkan ayah Nabi Ibrahim adalah pembuat patung berhala.

Lahir Zaman kekuasaan Raja Namrud yang kejam dan lalim, yang memerintah agar semua bayi lalu laki dibunuh.

Atas kuasa Allah Nabi Ibrahim selamat dari pembunuhan Raja Namrud karena disembunyikan ibunya di dalam gua.

Kisah paling populer ketika Nabi Ibrahim dihukum mati dengan cara dibakar hidup hidup oleh Raja Namrud karena telah merusak patung berhala.  

Atas pertolongan Allah api menjadi dingin, dan Nabi Ibrahim selamat. Hingga keluar firman Allah dalam surat  Al-Anbiya ayat 69 :


"Hai api menjadi dinginlah,  dan menjadi keselamatanlah bagi Ibrahim" .

Sejak itu banyak kaum mulai mempercayai kerasulan Ibrahim tapi tidak demikian  Raja Namrud dan ayahnya yang menentangnya.

Nabi Musa As.

Nabi Musa As. putera Imran bin Yashar,

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah