Berikut Benda yang Tidak Ditarik Oleh Magnet Yaitu? Kunci Jawaban Quiz Kelas 4

- 16 Februari 2022, 06:51 WIB
Berikut Benda yang Tidak Ditarik Oleh Magnet Yaitu? Kunci Jawaban Quiz Kelas 4
Berikut Benda yang Tidak Ditarik Oleh Magnet Yaitu? Kunci Jawaban Quiz Kelas 4 /Gulielmus for Pixabay/Pixabay

PORTAL PURWOKERTO - Berikut benda yang tidak ditarik oleh magnet, yaitu apa saja?

Bumi memiliki beberapa benda magnetis. Namun, tidak semua benda bisa ditarik oleh magnet.

Contoh benda yang tidak ditarik magnet misalnya seperti kaca, kayu hingga plastik dan kain.

Adapun benda yang tidak ditarik oleh magnet disebut dengan benda diamagnetis.

Baca Juga: Gagasan Pokok Paragraf 1 2 3 4 Teks Supaya Tetap Rukun Mari Lakukan Sikap Ini, Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 4

Sementara benda yang tidak dapat ditarik oleh magnet disebut juga dengan benda non magnetis.

Kutub magnet yang senama atau sama, jika didekatkan akan tolak menolak.

Berikut ini beberapa soal dan quiz dan contoh jawabannya dikutip dari Alans Rilo Pambudi, S.Pd lulusan FKIP Universitas Negeri Yogyakarta:

1. Berikut benda yang tidak ditarik oleh magnet, yaitu...
a. kaca
b. besi
c. alumunium
d. baja

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas

Sumber: Brainly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah