Bentuk Bentuk Perlawanan Sultan Hasanuddin dan Hasil Perlawanan Sultan Hasanuddin! Pahlawan Asal Kerajaan Gowa

- 16 Februari 2022, 11:03 WIB
Bentuk Perlawanan Sultan Hasanuddin dan Hasil Perlawanan Sultan Hasanuddin! Pahlawan Asal Kerajaan Gowa
Bentuk Perlawanan Sultan Hasanuddin dan Hasil Perlawanan Sultan Hasanuddin! Pahlawan Asal Kerajaan Gowa /Image from Kemdikbud

Baca Juga: Berikut Benda yang Ditarik Lemah oleh Magnet yaitu? Kunci Jawaban Kelas 4 SD Soal Quizizz

Sebelum Sultan Hasanuddin menduduki singgasana kerajaan, orang-orang Gowa sudah tidak suka dengan kehadiran bangsa Barat yang ingin menguasai rempah-rempah di perairan Sulawesi dan Maluku.

Saat tampuk kerajaan dipegang oleh Sultan Hasanuddin, barulah perlawanan mulai terjadi.

Bentuk bentuk perlawanan Sultan Hasanuddin terhadap VOC dimulai pada tahun 1660. Di bawah komando Sultan Hasanuddin, pasukan Kerajaan Gowa yang terkenal dengan ketangguhan armada lautnya mulai mengumpulkan kekuatan.

Mereka melakukan perlawanan bersama kerajaan-kerajaan kecil lainnya untuk menentang dan melawan VOC.

Baca Juga: Tuliskan Hak, Kewajiban, Peristiwa, dan Perubahan Energi Pada Tabel Berikut! Kunci Jawaban Kelas 3 SD

Bentuk bentuk perlawanan Sultan Hasanuddin dan masyarakat disadari, VOC yang melihat Kerajaan Gowa memperkuat pasukan tidak tinggal diam.

Menghadapi bentuk bentuk perlawanan Sultan Hasanuddin, VOC juga menjalin kerja sama dengan Kerajaan Bone yang sebelumnya memiliki hubungan kurang baik dengan Kerajaan Gowa.

Hal inilah yang dimanfaatkan oleh VOC untuk menghimpun kekuatan untuk menghancurkan Kerajaan Gowa.

Namun, armada militer Kerajaan Gowa masih terlalu tangguh untuk dihancurkan VOC dan para sekutunya dan berbagai bentuk perlawanan Sultan Hasanuddin dilakukan bersama.

Halaman:

Editor: Maria Nofianti

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah