Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 3 Halaman 105 sampai 106, Apa itu Energi Alternatif, yuk Ikuti Penjelasannya

- 17 Februari 2022, 08:58 WIB
Ilustrasi kincir angin Belanda Kunci jawaban tema 6 kelas 3 halaman 105 sampai 106, Apa itu energi alternatif, simak yuk penjelasannya
Ilustrasi kincir angin Belanda Kunci jawaban tema 6 kelas 3 halaman 105 sampai 106, Apa itu energi alternatif, simak yuk penjelasannya /Pixabay

PORTAL PURWOKERTO - Berikut ini adalah kunci jawaban tema 6 kelas 3 halaman 105 sampai 106. Materi tematik terpadu kurikulum 2013

Manusia di dunia ini memerlukan energi, seperti diketahui ternyata ada energi alternatif yang murah dan melimpah, apa itu energi alternatif coba simak kunci jawaban tema 6 kelas 3 halaman 105 sampai 106 apa saja?

Ikuti pembahasan mengenai kunci jawaban tema 6 kelas 3 halaman 105 sampai 106 dengan menyutip penjelasan dari alumni Universitas Galuh (Unigal) Tasikmalaya Sumar SPd.

Penjelasan tema 6 kelas 3 halaman 105 dan 106 dalam buku tematik terpadu kurikulum 2013 bersama alumni Universitas Galuh (Unigal) Tasikmalaya, Sumar S Pd.

Manusia membutuhkan energi dalam hidupnya, seperti kalau kamu mau beraktivitas pasti membutuhkan energi atau tenaga. Energi pada manusia diperoleh melalui makanan yang kita makan.

Baca Juga: Sumber Energi yang Dapat Habis Persediaannya Adalah? Kunci Jawaban IPA Kelas 3 SD

Namun kebutuhan manusia bukan hanya dari energi itu saja, kalau kita bepergian perlu motor. Maka dibutuhkan energi energi motor adalah bahan bakar minyak.

Kebutuhan listrik di rumah di sekolah bisa berasal dari batu bara dan bahan bakar minyak (BBM). Namun listrik juga bisa diperoleh dari perubahan energi panas matahari atau surya melalui Pembangkit Listrik Tenaga Surya ((PLTS).

Bisa juga dari tenaga gerak air melalui pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) dan atau panas bumi dan lainnya.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: tematik kelas 3 SD MI kurikulum 2013


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x