Bagaimana Sikapmu Terhadap Teman yang Berlainan Suku Atau Asal Daerah! Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 2 Halaman 97

- 18 Maret 2022, 06:31 WIB
Ilustrasi belajar. Kunci jawaban tema 7 kelas 2 halaman 97, Bagaimana Sikapmu Terhadap Teman Yang Berlainan Suku Atau Asal Daerah.*
Ilustrasi belajar. Kunci jawaban tema 7 kelas 2 halaman 97, Bagaimana Sikapmu Terhadap Teman Yang Berlainan Suku Atau Asal Daerah.* /Freepic/pch.vector

 


PORTAL PURWOKERTO - Bagaimana sikapmu terhadap teman yang berlainan suku atau asal daerah! Kunci jawaban halaman 97 kelas 2 SD.

Tujuan pembelajaran berikut adalah panduan jawaban bagi orang tua, selain itu diharapkan siswa dan siswi dapat mengeksplorasi lebih lanjut.

Berikut pembahasan kunci jawaban kelas 2 SD, oleh alumni UIN Yogyakarta, Muhammad Iqbal, S.Pd.

Indonesia merupakan negara yang kaya akan suku dan budayanya. Dengan kekayaan yang Indonesia miliki, sudah seharusnya kita sebagai warga negara yang baik menghormati dan menghargai beragam suku bangsa yang kita miliki.

Baca Juga: Tema 7 Kelas 2 SD, Pertanyaan Banyak Benda di Samping ada? Banyak Sapu dari Seluruh Benda Menunjukkan Pecahan?

Menghargai keragaman suku bangsa dengan tidak membeda-bedakan setiap suku bangsa adalah salahsatu yang harus kita terapkan di kehidupan sehari-hari.

Oleh karena itu, jika kita memiliki teman atau saudara, sikap kita kepada mereka yang berbeda suku bangsa dengan kita adalah tetap bersahabat tanpa membeda-bedakan suku bangsanya dan wajib bekerjasama dengan mereka serta tidak memaksakan pendapat.

Dalam buku Tematik terpadu tema 7 halaman 97 terdapat soal diskusi dengan kelompokmu, kemudian sampaikan hasil diskusimu di depan kelas.

Baca Juga: Pertanyaan Tuliskan Nama Teman di Kelasmu Beserta Suku Asal Daerahnya! Adalah Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 2 SD

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah