Buku yang Memiliki Pita dari Kumpulan Buku Disamping dapat Dinyatakan dengan Pecahan? Kelas 2 Tema 7

- 22 Maret 2022, 09:00 WIB
Ilustrasi belajar. Buku Yang Memiliki Pita Dari Kumpulan Buku Disamping Dapat Dinyatakan Dengan Pecahan.*
Ilustrasi belajar. Buku Yang Memiliki Pita Dari Kumpulan Buku Disamping Dapat Dinyatakan Dengan Pecahan.* /annie-spratt / unsplash

Beruang pun memotong roti menjadi 3 bagian tetapi dia melakukan kecurangan.
Ini untuk kau Singa, ini untukku dan bagian ini untuk kau gajah.

Baca Juga: Siapakah Tokoh yang Bersikap Adil? Simak Kunci jawaban Tema 7 Kelas 2 SD MI Berdasarkan Teks Cerita Gajah dan

Gajah pun berkata terima kasih pada beruang.  Singa yang melihat potongannya tidak sama besar bagiannya pun bingung akhirnya berkata, "Ini yang kau bilang sepertiga saat mata pelajaran matematika kamu sering tidur ya. Ini bukan seperti itu kau ini coba-coba curangi kami, untuk apa kau berterima kasih gajah kau tahu bagian untukmu berbeda besar dari aku dan beruang,".

Gajah pun menjawab ya aku tahu bagianku memang lebih kecil tetapi aku menghargai beruang yang sudah dengan senang hati membagi rotinya kepadaku.

Mendengar ucapan gajah, singa dan beruang terharu beruang merasa bersalah karena telah curang.

Baca Juga: Di Dalam Teks Cerita Gajah dan Beruang, Siapakah Tokoh yang Pandai Bersyukur? Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 2 SD

Materi lainnya:

Bagaimana bentuk roti yang dipotong menjadi 3 bagian, dari cerita tersebut menceritakan tentang beruang yang membawa sebuah roti panjang dan akan dibagikan kepada gajah dan singa.

Roti akan dibagi menjadi tiga kita bantu beruang untuk memotongnya menjadi 3 bagian sama besar.

Jika terdapat 3 bagian sama besar dapat dinyatakan sebagai pecahan 1/ 3.
Karena bagiannya ada 1, 2, dan 3 jadi jawabannya 1/3 .

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah