Kapan Dana PIP Kemdikbud 2024 Cair di Bulan Juli? Cek Siswa Penerima yang Dapat Pencairan BRI, BNI

- 28 Juni 2024, 21:26 WIB
Kapan Dana PIP Kemdikbud 2024 Cair di Bulan Juli? Cek Siswa Penerima yang Dapat Pencairan BRI, BNI
Kapan Dana PIP Kemdikbud 2024 Cair di Bulan Juli? Cek Siswa Penerima yang Dapat Pencairan BRI, BNI /

PORTAL PURWOKERTO – PIP Kemdikbud 2024 tahap 2 tanggal berapa cair di bulan Juli, simak info lengkap terkait siswa penerima yang dapat pencairan lewat rekening BRI dan BNI.

 

Penyaluran dana bantuan pendidikan berupa uang tunai lewat Program Indonesia Pintar atau PIP Kemdikbud kembali dinantikan para siswa sekolah jelang bulan Juli 2024.

 

Ditilik dari jadwal pelaksanaan tahun lalu, bulan Juli merupakan bagian dari penyaluran bansos PIP Kemdikbud untuk tahap 2. Nantinya pencairan juga masih disalurkan melalui rekening khusus yaitu SimPel di BRI dan BNI.

Baca Juga: Pahami Cara Cek PIP Kemdikbud Lewat pip.kemdikbud.co.id! BRI, BNI, BSI Cairkan Dana PIP Sampai Rp1,8 Juta

Tanggal Berapa PIP Juli Cair?

 

Pertama perlu diketahui bahwa penyaluran untuk bantuan pendidikan PIP Kemdikbud 2024 dilakukan secara bertahap.

 

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah