Mengapa Untuk Menghasilkan Listrik Perlu Dibangun Sebuah Bendungan? Kunci Jawaban Tema 9 Halaman 4 Kelas 4 SD

- 31 Mei 2022, 08:14 WIB
Ilustrasi bendungan. Mengapa Untuk Menghasilkan Listrik Perlu Dibangun Sebuah Bendungan? Kunci Jawaban Tema 9 Halaman 4 Kelas 4 SD.*
Ilustrasi bendungan. Mengapa Untuk Menghasilkan Listrik Perlu Dibangun Sebuah Bendungan? Kunci Jawaban Tema 9 Halaman 4 Kelas 4 SD.* /Dok. Biro Komunikasi Publik Kementerian PUPR

PORTAL PURWOKERTO - Mengapa untuk menghasilkan listrik perlu dibangun sebuah bendungan? Kunci jawaban tema 9 halaman 4 kelas 4 SD.

Sebagai informasi tambahan, ulasan pembelajaran berikut merupakan panduan jawaban bagi orangtua serta diharapkan siswa dan siswi dapat mempelajari lebih lanjut.

Selanjutnya, mari pembahasan kunci jawaban kelas 4 SD MI bersama alumni UIN Yogyakarta, Muhammad Iqbal, S.Pd.

Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), bendungan adalah bangunan penahan atau penimbun air untuk irigasi (pembangkit listrik dan sebagainya).

Baca Juga: Berapa Banyakkah Sumber Energi Air Di Sekitar Tempat Tinggalmu? Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 SD Halaman 1

Luas bendungan pun beragam, seperti contohnya bendungan Gajah Mungkur yang mencapai 8.800 hektare dalam kapasitas maksimum, meski sifatnya pasang surut, maka luas genangan di bendungan tersebut tercatat di angka 2.000 - 3.000 hektar.

Merujuk pada soal, berikut bacaan terkait materi yang akan dikerjakan:

Air dan Listrik

Air memiliki manfaat yang sangat besar bagi kehidupan manusia. Salah satu pemanfaatan air adalah sebagai pembangkit listrik tenaga air. Manfaat air sangat besar dan berpengaruh terhadap kehidupan manusia.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x