Arti MPLS SMP dan 20 Istilah Unik Makanan yang Biasa Diminta Bawa saat MPLS, Apa Itu Roti Bantal, Ketombe?

- 12 Juli 2022, 06:56 WIB
Ilustrasi game MPLS. Apa itu MPLS SMP artinya dan 20 Istilah Unik Makanan yang Biasa Diminta Bawa saat MPLS, Apa Itu Roti Bantal, Ketombe?
Ilustrasi game MPLS. Apa itu MPLS SMP artinya dan 20 Istilah Unik Makanan yang Biasa Diminta Bawa saat MPLS, Apa Itu Roti Bantal, Ketombe? /Pexels/Pixabay


PORTAL PURWOKERTO- Apa itu MPLS SMP, SMK, SMA dan SD? Singkatan untuk masa pengenalan sebelum sekolah benar-benar dilaksanakan.

MPLS digunakan di berbagai tingkatan sekolah seperti MPLS SMP, MPLS SMK, MPLS SMA dan MPLS SD.

Di beberapa daerah MPLS tahun ajaran 2022/2023 mulai dilaksanakan sejak Senin 11 Juli 2022 meski di sebagian daerah lainnya masih melaksanakan PPDB.

Istilah MPLS merupakan istilah yang baru digunakan beberapa tahun belakangan ini. Sebelumnya, istilah tersebut yakni MOS.

Baca Juga: Apa Itu Hari Tasyrik? Mengapa Diharamkan Untuk Puasa? Simak Penjelasannya di Sini

Apa itu MPLS SMP hingga SD? MPLS adalah singkatan dari Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah yang dulu disebut MOS atau Masa Orientasi Siswa.

Tujuan MPLS sama dengan tujuan MOS yakni untuk mengenalkan lingkungan sekolah kepada siswa baru dan membantu mereka beradaptasi dengan lingkungan sekolah tersebut.

MPLS biasanya dilaksanakan 3 hari hingga satu minggu disesuaikan dengan jadwal sekolah masing-masing.

Terkadang para siswa baru diminta untuk membawa benda atau barang dengan nama-nama unik yang diberikan oleh panitia MPLS yang biasanya adalah kakak kelas atau senior mereka.

Baca Juga: APA Itu Citayam Fashion Week? Ternyata Ini Asal Usul yang Viral Di Media Sosial

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah