Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 18, Tentukan Struktur dan Kaidah Kebahasaan, Contoh Teks Berita

- 5 Agustus 2022, 16:16 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 18, Tentukan Struktur dan Kaidah Kebahasaan, Contoh Teks Berita
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 18, Tentukan Struktur dan Kaidah Kebahasaan, Contoh Teks Berita /Pexels.com/Yan Krukov

Sepuluh hari menjelang Lebaran, Sabtu (15/11), Pelabuhan Penyeberangan Merak mulai dipadati truk. Truk-truk tersebut mengangkut barang non sembilan bahan pokok (non sembako).

Tingginya arus truk dalam dua hari terakhir berkaitan dengan adanya larangan melintas bagi truk non sembilan bahan pokok (non sembako) pada tanggal 21-25 November.

Larangan tersebut berlaku bagi truk bersumbu lebih dari dua. Truk gandengan, truk tempelan, dan truk kontainer.

Penumpukan truk bersumbu dua tersebut seperti di Pelabuhan Merak.

Menyebabkan antrean truk sekitar 100 meter dari pintu masuk kapal.

Antrian terjadi di dermaga satu hingga dermaga empat.

Tetapi, antrian tersebut masih dalam batas normal. Antrian belum membludak ke luar area parkir pelabuhan.

Baca Juga: Siapakah The Founding Fathers yang Merumuskan Pancasila? Kunci Jawaban PPKN Kelas 8

Akan tetapi akibat penumpukan truk itu, beberapa sopir truk mengaku harus menunggu sekitar dua hingga empat hari untuk bisa masuk kapal.

Struktur Berita

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Buku Kemendikbud Kelas 8 SMP MTs


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah