Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 49 Kegiatan 2.8 Kurikulum 2013, Kaidah Kebahasaan Pada Iklan

- 30 Agustus 2022, 09:46 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 49 Kegiatan 2.8 Kurikulum 2013
Ilustrasi Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 49 Kegiatan 2.8 Kurikulum 2013 /Freepik.com/pch.vector

2.Berdiskusilah tentang kaidah kebahasaan yang digunakan dalam iklan iklan di bawah ini! Apakah kaidah kebahasaanya itu sudah memenuhi syarat syarat yang tekah kamu pelajari?

Baca Juga: Cek Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 52 Ayo Berlatih Menentukan Sumbu X dan Sumbu Y

Bahasa Indonesia Halaman 49
Bahasa Indonesia Halaman 49

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 49 Kegiatan 2.8, Kaidah Kebahasaan Dalam Iklan di Contoh Iklan

Keterangan  tentang kaidah kebahasaan pada Iklan harus :

1.Persuasif
Kalimat yang digunakan dalam iklan sifatnya mengajak atau membujuk.

2. Imperatif
Kalimat yang digunakan dalam iklan merupakan permintaan, ajakan, dorongan atau larangan.

3. Berirama
Kalimat dalam iklan yang memiliki rima atau pengulangan nada yang sama agar iklannya terlihat menarik.

4. Berkesan Positif
Kalimat dalam iklan jangan sampai menjelek jelekkan atau bahkan sampai menghina produk/jasa lain.

5. Ringkas
Kalimat yang digunakan dalam iklan tidak bertele tela atau langsung pada maksud dan tujuan.

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah