Alasan Penerapan Pancasila Sebagai Dasar Negara Pada Masa Awal Kemerdekaan Tidak Berjalan Baik, Munculnya PKI

- 8 September 2022, 15:31 WIB

 

PORTAL PURWOKERTO - Alasan penerapan Pancasila sebagai dasar negara pada masa awal kemerdekaan tidak berjalan baik, munculnya pemberontakan seperti PKI, DI/TII, Permesta dan lainnya

Begini alasan mengapa penerapan pancasila sebagai dasar negara pada masa awal kemerdekaan tidak berjalan dengan baik. karena konsentrasi negara bangsa menjadi terbelah oleh pihak yang ingin menggantikan Pancasila.

Apakah negara mampu untuk mengatasi pemberontakan PKI, DI/TI? karena dengan pemberontakan menyebabkan penerapan pancasila sebagai dasar negara pada masa awal kemerdekaan tidak berjalan dengan baik.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 54, Kegiatan 2.9: Teks Iklan, Teks Aku Ingin Hidup Seribu Tahun 

Penerapan Pancasila sebagai dasar negara bisa berjalan dengan baik jika negara dalam kondisi aman dan bersatu. 

Indonesia Merdeka dengan perjuangan yang tidak gampang membutuhkan 300 tahun untuk memperjuangkan bangsa ini.

Klimak dari perjuangan adalah pada 17 Agustus 1945 Indonesia menyatakan diri sebagai bangsa yang merdeka dengan berdasarkan Pancasila.

Terjadi banyak pemberontakan pada awal masa kemerdekaan, seperti PKI RMS, penerapan Pancasila sebagai dasar negara pada masa awal kemerdekaan bagaimana? Apakah terganggu atau tidak?

Pembahasan bagaimana penerapan Pancasila sebagai dasar negara pada masa awal kemerdekaan yang dikutip Portal Purwokerto dari laman Kemendikbud.

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x