Kunci Jawaban PKN Kelas 8 Halaman 79 Semester 1 SMP MTS Mengisi Tabel Perjuangan Pahlawan Nasional

- 28 Oktober 2022, 11:39 WIB
Kunci Jawaban PKN Kelas 8 Halaman 79 Semester 1 SMP MTS Mengisi Tabel Perjuangan Pahlawan Nasional
Kunci Jawaban PKN Kelas 8 Halaman 79 Semester 1 SMP MTS Mengisi Tabel Perjuangan Pahlawan Nasional /pexels/eswin thomas/

Belanda melihat pelabuhan Banten yang sangat ramai tergerak untuk menguasainya. Sultan Ageng Tirtayasa menolak dan tidak ingin Belanda mengatur apapun yang terjadi di Kerajaan Banten.

Belanda dan VOC juga ingin memonopoli hasil perdagangan rakyat Banten yang membuat Sultan Ageng Tirtayasa berperang dengan Belanda.

Perlawanannya berakhir di tahun 1683 karena Sultan Ageng Tirtayasa ditangkap dan dibawa ke Batavia.

Baca Juga: Teks Batik, Seni Tradisional Indonesia yang Mendunia, Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 Halaman 37, 38, 39, 40

2. Sultan Hasanuddin

Uraian:

Ketika Sultan Hasanuddin baru diangkat, Belanda sedang ekspansi besar-besaran ke Indonesia bagian Timur.

Belanda ingin memonopoli perdagangan masyarakat di Kerajaan Gowa karena mereka melihat rakyatnya bisa mlakukan perdagangan dengan bangsa luar negeri.

Perang kemudian meletus karena Sultan Hasanuddin menolak keras upaya Belanda memonopoli.

Namun perlawanan beliau tumbang dan bisa dikalahkan, kemudian meninggal di tanggal 16 Juni 1670.

Halaman:

Editor: Yulia Pramuninggar

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah