3 Contoh Teks Cerita Inspiratif Singkat dan Beserta Strukturnya

- 14 Desember 2022, 19:48 WIB
Ilustrasi menulis. 3 Contoh Teks Cerita Inspiratif Singkat dan Contoh teks cerita inspiratif Beserta Strukturnya.*
Ilustrasi menulis. 3 Contoh Teks Cerita Inspiratif Singkat dan Contoh teks cerita inspiratif Beserta Strukturnya.* /pexels monstera/

Koda:

Saat ia sukses, ia pun berkunjung ke sekolahnya dahulu dan ingin bertemu Pak Guru. Ia membuktikan bahwa apa yang diucapkan Pak Guru salah besar.
Namun bukan kesombongan yang ingin ia tunjukkan. Ia hanya ingin menyampaikan terimakasih kepada Pak Guru atas motivasi yang pernah ia sampaikan lewat kemarahannya tersebut.

3. Orientasi:

Setiap musim hujan, selalu saja banjir di kampungku. Kampung ini memang berada di tengah kota namun sangat tak teratur masalah sanitasi dan pembuangan air.
Apalagi tanah kosong untuk ditanami tumbuhan berakar untuk menyerap air hujan. Sungguh tak ada tanah kosong.

Baca Juga: KUNCI JAWABAN Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 151, Kesan Apa yang Kamu Dapatkan? Pertanyaan Identifikasi

Perumitan masalah:

Sosok Pak Daus merupakan sosok yang selalu ada setiap kali hujan deras datang. Ia membawa sebuah tongkat lengkap dengan jas hujan dan sepatu boots.
Tongkat itu ia gunakan untuk menarik sampah yang mungkin terbawa air hujan yang mengalir lewat gorong-gorong.

Tak heran jika air segera surut atas bantuan Pak Daus. Meski demikian, tak satu pun warga yang ikut Pak Budi 'patroli' bahkan mengucapkan terima kasih.

Komplikasi:

Hujan deras mengguyur kampungku hari ini dan air hampir masuk ke dalam rumah. Semua warga waspada jika banjir datang.
Seluruh perabotan di rumahku sudah 'nangkring' di tempat yang lebih tinggi.

Hari ini Pak Daus tak terlihat batang hidungya. Dalam sekejap, air bah datang dan mulai menenggelamkan seluruh kampungku.
"Kemana Pak Daus?" tanyaku kepada ibu.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah