Qada dan Qadar Lebih Dikenal dengan Istilah, Pengertian Dalil  Qada dan Qadar dalam Agama Islam, PAI Kelas 9

- 30 Januari 2023, 19:53 WIB
pengertian qada’ dan qadar
pengertian qada’ dan qadar /freepik/pikisuperstar.

Karena sebuah keberhasilan tidak akan tercapai tanpa adanya usaha. Jadi, usaha tetap harus dilakukan. Tetapi, bagaimanapun hasilnya, harus dapat diterima dengan lapang dada, Karena itu merupakan takdir Allah

Baca Juga: Ini Kunci Jawaban PAI Kelas 9 Halaman 172 173, Agama, Pilihan Ganda Essay, Beriman Kepada Qada dan Qadar Bab 8

Dalil qada dan  qadar ini tersurat dalam beberapa ayat al Quran antara lain: (Al-Ahzab/33:38)

                                   وَكَانَ أَمْرُ اللَّهِ قَدَرًا مَقْدُورًا        
1.“Dan adalah ketetapan Allah itu suatu ketetapan yang pasti berlaku, (Al-Ahzab/33:38)

Dalam hadis yang diriwayatkan HR Muslim : Rasulullah SAW bersabda

"Allah telah menetapkan takdir untuk setiap makhluk sejak lima puluh ribu tahun sebelum penciptaan langit dan bumi." (HR. Muslim). J

Penganut agama Islam disebut sebagai seorang muslim wajib bagi kita untuk meyakini qada dan qadar merupakan  bagian dari rukun islam.

Karena itu, terkait dengan gadha dan gadar Allah SWT ini kita harus mengimani bahwa kehendak Allah meliputi segala sesuat,  baik yang terjadi maupun yang tidak terjadi, baik perkara besar maupun kecil, baik yang tampak maupun yang tersembunyi, baik yang terjadi di langit maupun di bumi. Bagi yang beragama Islam qada dan qadar lebih dikenal dengan istilah takdir. ***

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x