Ini Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 143 144 Kegiatan 3 Tugas Menulis

- 7 April 2023, 06:35 WIB
Ini Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 143 144 Kegiatan 3 Tugas Menulis
Ini Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 143 144 Kegiatan 3 Tugas Menulis /Portal Purwokerto/Hening Prihatini/Portal Purwokerto

Pada dasarnya, permainan komputer hadir sebagai media hiburan semata atau hanya untuk menyegarkan pengguna komputer dari aktivitas rutin.

Permainan komputer pun dirilis sebagai bentuk digital atau elektronik dari beragam permainan yang sudah lama kita kenal di kehidupan nyata.

Efektivitas permainan komputer juga terbukti mampu menurunkan atau bahkan menghilangkan tingkat stres pada pengguna komputer. Timbul dari pola permainan yang diusung hingga faktor-faktor lain, seperti unsur audio serta grafis turut berperan penting dan aktif.

Para ahli berpendapat bahwa pengadaaan permainan komputer sangat bermanfaat untuk menumbuhkan kreativitas generasi muda.

Bahkan, saat ini banyak yang yang menjadikan permainan komputer sebagai ladang pencarian uang.

Baca Juga: Ini Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 151 Kegiatan 2, Pertanyaan Indentifikasi Semester 2

Tidak lagi bergantung erat pada mata pencaharian formal, kini kebanyakan beralih ke permainan komputer demi masa depan yang dirasa lebih cerah, terbebas dari masalah finansial di kemudian hari.

Gagasan utama, sudut pandang lain

Pada kenyataannya, tidak semua orang memiliki pandangan yang sama. Banyak pula anggapan bahwa permainan komputer seharusnya tidak ada.

Pasalnya, permainan komputer hanya memiliki dampak buruk bagi masyarakat, terutama generasi muda tersebut.

Halaman:

Editor: Mericy Setianingrum

Sumber: Buku Bahasa Indonesia kelas 9 SMP/MTs Kemendikbud Edisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah