Apa Saja yang Harus Dibawa Saat Tes UTBK SNBT 2023? Cek Berkas dan Syarat Dokumen Pelaksanaan Tes UTBK 2023

- 15 April 2023, 09:56 WIB
Berkas dan Dokumen yang dibawa saat tes UTBK SNBT 2023.*
Berkas dan Dokumen yang dibawa saat tes UTBK SNBT 2023.* /Portal Purwokerto/Pixabay/Jackmac34

Masa Unduh Sertifikat UTBK 2023: tanggal 26 Juni-31 Juli 2023

Berkas dan Dokumen yang harus Dibawa saat Ujian UTBK SNBT 2023

Peserta SNBT 2023 wajib membawa dokumen dan berkas berikut ini:

1. Kartu peserta SNBT 2023

2. Kartu identitas seperti kartus siswa atau KTP atau paspor

3. Surat keterangan lulus asli yang dibawa peserta angkatan 2023

4. Fotokopi ijazah yang dilegalisasi yang dibawa peserta angkatan 2021 dan 2022 

Baca Juga: Pendaftaran UTBK SNBT 2023 Ditutup HARI INI! Jadwal Tes UTBK 2023 dan Simulasi SNBT Penalaran Pengetahuan Umum

Perlengkapan Pribadi yang harus Dibawa saat Tes UTBK 2023

1. Memakai baju formal dan sepatu

2. Memakai masker

3. Membawa handsanitizer

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah