Soal Ujian PAI Kelas 6 SD 2023 dan Kunci Jawaban Agama Islam Simak 20 Contoh Latihan Soal Pilihan Ganda

- 14 Mei 2023, 08:00 WIB
Ilustrasi Soal Ujian PAI Kelas 6 SD 2023 dan Kunci Jawaban
Ilustrasi Soal Ujian PAI Kelas 6 SD 2023 dan Kunci Jawaban /

PORTAL PURWOKERTO – Simak yuk materi soal ujian PAI Kelas 6 SD MI 2023 dan kunci jawaban.

Berikut 20 contoh soal ujian pilihan ganda Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (PAI dan BP) khusus untuk latihan kelas 6 bisa di pelajari di sini.

Menghadapi ujian kelulusan 2023 siswa kelas 6 SD/MI diharapkan untuk selalu menyimak dan belajar secara mandiri dengan mengerjakan latihan soal, Tujuanya adalah  untuk menambah wawasan dan referensi materi Agama Islam atau PAI.

Ikuti pembahasan contoh soal latihan untuk ujian lengkap dengan  kunci jawaban PAI bersama dengan dengan sarjana Ilmu Agama Islam IAIN Yogyakarta Muhammad Iqbal Spd.

Siswa kelas 6 disarankan untuk tekun belajar menghadapi ujian kelulusan dengan memperbanyak membaca dan mengerjakan contoh soal latihan, berikut ini  materi agama Islam semester 2 lengkap dengan kunci jawaban.

Baca Juga: Soal Ujian PAI Kelas 6 2023 dan Kunci Jawaban Agama Islam dan Budi Pekerti Semester 2, Soal Pilihan Ganda

Namun contoh soal dan kunci jawaban belum tentu keluar dalam ujian kelulusan, latihan ini siswa kelas 6 SD MI diharapkan akan mempermudah siswa untuk belajar.

1. Kita hidup di lingkungan yang beragam. Banyak perbedaan yang ada. Terhadap perbedaan tersebut sikap yang baik adalah menghargai 1. Kelak ketika hari akhir tiba, alam semesta dan seluruh isinya akan hancur lebur. Hanya Allah SWT yang tetap kekal dan abadi karena Allah SWT memiliki sifat...
A. As Shamad
B. Al Muqtadir
C. Al Muqaddim
D. Al Bagi
Jawaban: D
2. Dalam QS Al-Maidah ayat 3, ada beberapa makanan yang diharamkan yaitu...
A. Bangkai, ikan laut dan darah
B. Belalang, binatang yang jatuh dan terpukul
C. Anjing, darah dan bangkai
D. Anjing, ikan dan belalang
Jawaban: C

3. Membantu tetangga yang sedang mengalami kesulitan termasuk contoh ....
A. simpati
B. qanaah
C. Istiqomah
D. jujur
Jawaban: A

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x