Kunci Jawaban PAI Kelas 7 Halaman 45 – 48, Kurikulum Merdeka SMP, Bab 2 Agama Islam Tentang Al Asma Al Husna

- 18 September 2023, 10:49 WIB
Kunci Jawaban PAI kelas 7 halaman 45 – 48, kurikulum Merdeka SMP
Kunci Jawaban PAI kelas 7 halaman 45 – 48, kurikulum Merdeka SMP /tangkap layar

9. Di antara sifat Allah Swt. adalah Maha Mendengar segala sesuatu yang
ada pada seluruh ciptaan-Nya. Dalam hal ini, Allah Swt. memiliki sifat …
A. Al-Khabīr
B. Al-Baṣīr
C. Al-Samī’
D. Al-’Alīm
Jawaban C

10. Ilmu manusia dibandingkan dengan ilmu Allah Swt. ibarat setetes tinta
di lautan. Hal itu menunjukkan bahwa ilmu manusia kecil dan sedikit.
Oleh karena itu, kita tidak boleh sombong dengan ilmu yang dimiliki.
Selandainya manusia dapat membuat motor, mobil, kapal terbang, satelit,
rudal dan nuklir sekalipun, semua itu tidak ada apa-apanya dibandingkan
dengan ilmu Allah Swt., Terkait hal ini, Allah Swt. mempunyai nama
indah…..
A. Al-Khabīr
B. Al-Baṣīr
C. Al-Samī’
D. Al-’Alīm
Jawaban D

Jawablah pertanyaan dibawah ini


1. Perhatikan pernyataan berikut ini.
“Allah memiliki nama-nama yang terbaik, maka bermohonlah kepada Nya dengan menyebutnya. Tinggalkanlah orang-orang yang menyalah
artikan nama-nama-Nya. Mereka kelak akan mendapat balasan terhadap
apa yang telah mereka kerjakan.” Pernyataan ini terdapat dalam Alquran. Tuliskan dalil naqli yang menjelaskan pernyataan tersebut!

Baca Juga: Tabel 5.5, Uji Kemampuan: Klasifikasi Makhluk Hidup, Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Bab 5, Halaman 158 159

Jawaban : Dalil naqli yang menjelaskan pernyataan tersebut ada dalam dari QS. Al-A'raf Ayat 180 yang menjelaskan pernyataan tersebut:

"Dan Allah memiliki Asmaul Husna (nama-nama yang terbaik), maka bermohonlah kepada-Nya dengan menyebutnya Asmaul Husna itu dan tinggalkanlah orang-orang yang menyalahartikan nama-nama-Nya. Mereka kelak akan mendapat balasan terhadap apa yang telah mereka kerjakan."

Ayat ini mengajarkan kita untuk menggunakan dan menyebut Asmaul Husna, nama-nama Allah yang terbaik, ketika kita berdoa dan memohon kepada-Nya. Ini menunjukkan pentingnya mengenal dan menghormati sifat-sifat Allah yang mulia

2. Mengapa kita harus meneladan sifat al-’Alim dalam menjalani kehidupan!

Jawaban:

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah