Pak Rafli Mempunyai Tabungan Sebesar 150 Juta Berapakah Zakat yang Harus Dikeluarkan Setiap Tahunnya?

- 20 Oktober 2023, 08:46 WIB
Ilustrasi Pak Rafli Mempunyai Tabungan Sebesar 150 Juta Berapakah Zakat yang Harus Dikeluarkan Setiap Tahunnya?
Ilustrasi Pak Rafli Mempunyai Tabungan Sebesar 150 Juta Berapakah Zakat yang Harus Dikeluarkan Setiap Tahunnya? /Pixabay/Mohamad Trilaksono

1. Jelaskan perbedaan zakat fitrah dan zakat mal!

Kunci jawaban: 

Zakat fitrah adalah zakat yang wajib dikeluarkan hanya pada saat bulan Ramadhan, satu kali dalam satu tahun dan berlaku bagi seluruh umat Islam, bahkan bayi yang baru lahir. Kecuali mereka yang telah ditetapkan sebagai penerima zakat.

Zakat mal adalah zakat yang dikeluarkan hanya apabila harta yang dimiliki telah mencapai nisab, yaitu batas minimal zakat, dengan kurun waktu tertentu yang telah ditentukan.

2. Apa yang dimaksud dengan delapan ashnaf !

Kunci jawaban:

8 ashnaf asalah delapan golongan penerima zakat. Mereka yang berhak mendapatkan zakat. Dikutip dari laman Baznas, 8 ashnaf itu adalah:

1) Fakir
Fakir adalah orang-orang yang memiliki harta namun sangat sedikit. Golongan ini tak memiliki atau sulit mencukupi kebutuhan pokok harian, dan sudah sepatutnya mendapat bantuan.

2) Miskin
Selain fakir, ada pula golongan miskin. Hampir sama dengan fakir, namun bedanya miskin masih memiliki harta namun hanya cukup untuk makan sehari-hari saja.

3) Amil
Amil adalah mereka yang mengurus zakat mulai dari penerimaan zakat hingga menyalurkannya kepada orang yang membutuhkan.

Halaman:

Editor: Lasti Martina

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah