Ini Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 22 Pernyataan Umum Kelelawar

- 20 Desember 2023, 06:23 WIB
Ilustrasi Ini Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 22 Pernyataan Umum Kelelawar
Ilustrasi Ini Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 22 Pernyataan Umum Kelelawar /Freepik.com/mindandi

Contoh Jawaban: Pernyataan umum teks Kelelawar dikembangkan dengan pola deskripsi obyek, sementara teks Venus dengan pola definisi.

2. Bagaimana cara pembagian uraian teks Kelelawar?

Contoh Jawaban: Uraian teks Kelelawar dibagi dengan cukup mendetil yakni ke dalam penampilan fisik, kebiasaan, kemampuan, serta kemampuan berkembang biak.

3. Apa yang dimaksud dengan kata teknis nokturnal dan pupil? Carilah informasi tentang kata tersebut!

Contoh Jawaban: Nokturnal adalah hewan yang lebih aktif pada malam hari. Sementara pupil adalah bagian organ mata tempat cahaya masuk menuju retina.

4. Dapatkah kamu menambahkan informasi tentang kelelawar khas daerahmu? Tuliskan tambahanmu tentang kelelawar di daerahmu!

Contoh Jawaban: Di daerah saya, tidak terdapat kelelawar khas.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 130 131 Kegiatan 6 Pertanyaan Telaah Kesadaran Membayar Pajak

5. Di beberapa daerah dikenal nama kampret dan kalong, jenis kelelawar yang manakah itu? Adakah nama khas dari daerahmu?

Contoh Jawaban: Kampret adalah istilah yang merujuk pada anak kelelawar. Sementara kalong merujuk pada kelelawar bertubuh besar pemakan buah.

Halaman:

Editor: Mericy Setianingrum

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah