Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 222, Aktivitas Individu Semester 2 Mempertahankan Kemerdekaan

- 25 Januari 2024, 07:21 WIB
Ilustrasi. Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 222, Aktivitas Individu Semester 2 Mempertahankan Kemerdekaan.*
Ilustrasi. Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 222, Aktivitas Individu Semester 2 Mempertahankan Kemerdekaan.* /Pexels.com / @Oleksandr P/

Belanda melakukan banyak perlawanan dan pertentangan sehingga rakyat Indonesia harus turun tangan mengatasinya.

Contoh upaya yang dilakukan Indonesia adalah perjuangan dalam pertempuran Surabaya, pertempuran Ambarawa, Bandung Lautan Api, Medan Area, dan Serangan Umum 1 Maret 1949.

Selanjutnya, berikut aktivitas individu: Upaya fisik yang dilakukan untuk mempertahankan kemerdekaan. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!

Baca Juga: Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 171 Bab 3, Aktivitas Kelompok: Peluang Produk Masyarakat di Internasional

Jawaban

1. Pertempuran Surabaya

Pertempuran Surabaya berawal dari diakhirinya nyawa Brigadir Jenderal Mallaby oleh salah seorang masyarakat Surabaya. Inggris memperingatkan pembunuh untuk menyerahkan diri.

Penduduk yang memiliki senjata harus diserahkan paling lambat jam 06.00 10 November 1945. Namun, ultimatum tersebut tidak dipedulikan rakyat Indonesia hingga muncullah pertempuran pada tanggal 10 November 1945.

2. Pertempuran Ambarawa

Pertempuran antara Tentara Rakyat Indonesia dan pasukan Inggris pada 20 November sampai 15 Desember 1945.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah