Wisata Populer Jogja: Liburan di Obelix Hills Lengkap dengan Rute, Tarif dan Jam Buka, Ada Ayunan Gantung

- 7 Juli 2023, 10:54 WIB
Obelix Hills/Instagram/@kotajogja.official
Obelix Hills/Instagram/@kotajogja.official /

Baca Juga: Wisata Kopeng Semarang Paling Hits: Agrowisata Kopeng, Merbabu Park dan Taman Wisata Ramah Anak di Jawa Tengah

Sekitar 3,5 km kemudian belok kiri ke arah Candi Ijo dan Tebing Breksi. Obelix Hills berada tidak jauh dari dua lokasi ini.

Jangan kaget karena dari jalan besar menujua Obelix Hills akan melalui jalan berkelok dan menanjak. Jadi, pastikan kendaraan dalam kondisi prima.

Salah satu spot favorit Obelix Hills/Instagram/@obelixhills
Salah satu spot favorit Obelix Hills/Instagram/@obelixhills

Tarif dan jam buka Obelix Hills

Tarif masuk Obelix Hills berbeda pada weekday dan weekend, begitu pula saat libur nasional. Pengunjung pada saat weekend juga lebih banyak.

Baca Juga: Spot Instagramable 5 Wisata Hits Kebumen: Pitris Ocean, Pantai Kebumen hingga Lihat Pelangi di Taman Badegolan

Apabila ingin santai tanpa perlu mengantri dengan pengunjung lainnya, bisa berkunjung saat weekday. Atau saat weekend tapi lebih awal.

- Senin-Jum’at buka pukul 10.00-21.00 dengan tarif Rp 20.000

- Sabtu-Minggu & Libur Nasional buka pukul 07.00-21.00 dengan tarif Rp 25.000

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah