Mudik Gratis 2024 Pedamateng Hari ini dibuka Link Daftar pedamateng penghubung .jatengprov go id swa, Banyumas

- 6 Maret 2024, 11:03 WIB
Mudik Gratis 2024 Pedamateng
Mudik Gratis 2024 Pedamateng /Instagram Badan Penghubung Jateng

Pemudik diwajibkan melengkapi dan mengunggah beberapa dokumen, antara lain:

KTP atau KIA.
-Kartu keluarga untuk pendaftar satu keluarga.
-Bukti pekerjaan sesuai dengan persyaratan.

Sedangkan untuk driver ojek online, wajib menyiapkan foto akun kemitraan. Bagi ART dan pedagang, persiapkan foto sedang bekerja atau di tempat kerja.

Sementara khusus untuk pengemudi (bajaj, taksi, dll), persiapkan foto bersama dengan kendaraannya.

Unggah dokumen dalam format foto/jpg/pdf dengan ukuran maksimal 5 MB (harus terbaca jelas).

Proses pendaftaran dapat dilakukan secara online melalui link ini.Link Pendaftaran Online melalui Pedamateng penghubung .jatengprov go id swa

Baca Juga: Mudik Gratis 2024 Naik Kereta Api Bisa? Bisa Dong! Daftar Online Disini dan Cek Informasinya


Inilah informasi terkait jadwal, kuota, syarat, dan cara mendaftar program mudik gratis Lebaran 2024 melalui Pedamateng dari Pemprov Jateng dengan menggunakan armada Bus. Segera lakukan pendaftaran hari ini Rabu 6 Maret 2024, untuk memastikan kesempatan Anda!***

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Pemprov Jateng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x