Nikmati 5 Tempat Wisata Baturraden Terbaik dengan Spot yang Menawan

- 9 April 2021, 12:16 WIB
 lokawisatabaturradenofficial
lokawisatabaturradenofficial //Instagram/@ lokawisatabaturradenofficial

PORTAL PURWOKERTO - Baturraden ternyata menyimpan potensi wisata alam yang menarik dengan spot menawan untuk dikunjungi. Baturraden terletak di Kabupaten Banyumas.

Lokasinya cukup strategis berada di tengah Provinsi Jawa Tengah sehingga mudah untuk dijangkau.

Kawasan wisata di Baturaden banyak menggunakan konsep resort. Pemandangan alam sejuk dan asri bisa didapatkan saat mengunjungi wisata alam yang ada di kawasan Baturraden ini.

Berikut ini 5 tempat wisata terbaik Baturaden yang wajib untuk dikunjungi.

Baca Juga: Nginep di Hotel Murah dan Low Budget Bisa Banget Kalau Liburan Di Purwokerto, Backpacker Juga Ada

Baca Juga: Liburan di Purwokerto Wajib Bawa 8 Oleh-Oleh Khas Banyumas, Apa Saja? Yang Keempat Tak Ada Tandingan

Pancuran Pitu dan Pancuran Telu

Pancuran Pitu Baturaden.
Pancuran Pitu Baturaden. Instagram.com/@netty.herlina

Salah satu tempat wisata terbaik Baturraden yang paling populer dikunjungi wisatawan adalah Pancuran Pitu (tujuh) dan Pancuran Telu (tiga).

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x