32 Nakes RSUD Cilacap Terkonfirmasi Covid-19, Kadinkes: Tak Perlu Vaksin Ulang, Evaluasi Menyeluruh

- 31 Mei 2021, 12:36 WIB
Ilustrasi Covid-19. 32 Nakes RSUD Cilacap positif Corona bukan varian India. Pemkab Cilacap adakan evaluasi menyeluruh
Ilustrasi Covid-19. 32 Nakes RSUD Cilacap positif Corona bukan varian India. Pemkab Cilacap adakan evaluasi menyeluruh /Renny T Hamzah/Yumi Karasuma

Kemungkinan dari rumah, dari keluarga, dari lingkungannya. Nanti kita evaluasi, kita tetap tekankan kembali kepada petugas kesehatan untuk bersama-sama meningkatkan kedisiplinan dalam prokesnya,” lanjutnya.

32 Nakes RSUD Cilacap tersebut telah menjalani vaksinasi Covid-19 sebanyak dua kali meski demikian, penularan virus Corona ini masih dapat terjadi. Namun, saat dikonfirmasi terkait vaksinasi kembali, dr. Pramesti mengatakan bahwa 32 Nakes tersebut tidak perlu divaksin kembali.

Baca Juga: 32 Nakes di RSUD Cilacap Positif Covid-19, Usai 14 ABK Filipina Terkonfirmasi Virus Corona India

“Engga (mereka tidak divaksin kembali) dan ini terbukti mereka positif tapi tidak bergejala. Ada sih yang bergejala ringan seperti anosmia, demam, dan Alhamdulillah tidak meningkat menjadi gejala sedang ataupun berat,” tegasnya.

32 Nakes RSUD Cilacap yang terkonfirmasi positif Covid-19 tersebut, beberapa diantaranya pernah merawat 12 ABK asal Filipina yang terkonfirmasi virus Corona varian India.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x