Cilacap Antisipasi Masuknya Omicron, Bupati: Prokes dan Genjot Vaksinasi Mencapai 80 Persen di Akhir Tahun

- 18 Desember 2021, 14:40 WIB
Siswa SD Negeri Tritih Wetan 1 Cilacap mulai vaksinasi untuk anak usia 6-11 tahun, Sabtu, 18 Desember 2021
Siswa SD Negeri Tritih Wetan 1 Cilacap mulai vaksinasi untuk anak usia 6-11 tahun, Sabtu, 18 Desember 2021 /Renny T Hamzah/Portal Purwokerto

Patroli dilakukan tidak hanya di kota Cilacap tetapi juga di wilayah kecamatan-kecamatan yang ada di wilayah lainnya.

“Patroli akan tetap dilakukan secara rutin, baik di kota Cilacap dan kota kecamatan, lampu jalan umum di alun-alun atau lapangan kecamatan dimatikan, agar (warga) tidak berkumpul, berkerumun, kita juga akan mengawasi dan menempatkan petugas di tempat berpotensi terjadi kerumunan,” katanya.

Baca Juga: 79 Butir Pil Eximer Gagal Diselundupkan ke Lapas Cilacap, Dikirimkan Lewat Paket Gula Pasir

"Prokes untuk bisa diterapkan dengan baik, dan kepada masyarakat untuk taat melaksanakan prokes, dan mari sama-sama kita dorong agar vaksinasi bisa dipercepat bisa lebih baik vaksinasi bisa 80 persen," tambahnya.***

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah