5 Makanan Khas Banjarnegara, Mulai dari Hangat Berkuah Sampai Dingin Menyegarkan, Wajib Dicoba

- 13 Juli 2022, 12:40 WIB
5 Makanan Khas Banjarnegara, Dari Yang Hangat Berkuah Sampai Yang Dingin Menyegarkan, Wajib Dicoba
5 Makanan Khas Banjarnegara, Dari Yang Hangat Berkuah Sampai Yang Dingin Menyegarkan, Wajib Dicoba /Tangkap Layar https://laportriharso.banjarnegarakab.go.id

PORTAL PURWOKERTO- Berikut ini 5 makanan khas Banjarnegara mulai dari yang hangat berkuah sampai yang dingin menyegarkan.

Berkunjung ke Banjarnegara tidak komplit rasanya kalau tidak disertai dengan wisata kuliner.

Banjarnegara yang memiliki beberapa tempat wisata jempolan, ternyata juga menyimpan makanan khas yang sangat sayang kalau dilewatkan.

Makanan ini dapat dinikmati ketika anda sedang berkunjung ke Banjarnegara. Tidak ada salahnya mencicipi salah satu makanan khas Banjarnegara berikut ini.

Baca Juga: 5 Rekomendasi CAFE Hits Banjarnegara, Cocok Jadi Tempat Nongkrong Bareng Bestie

Makanan khas adalah makanan yang menjadi ciri khas suatu daerah. Biasanya makanan khas hanya ada di satu daerah tersebut.

Namun ada juga yang sudah terkenal ke daerah lain atau bahkan hingga ke mancanegara. Tergantung dari seberapa populer makanan khas tersebut.

Lalu, apa sajakah makanan khas Banjarnegara? Simak ulasan 5 makanan khas Banjarnegara mulai dari yang hangat berkuah sampai yang dingin menyegarkan.

1. Mie Ongklok

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x