Ketik Banpresbpum id Bagi Penerima BLT UMKM Sulit Diakses? Lakukan Cara Ini untuk Cek Daftar Penerima BLT UMKM

13 September 2021, 19:39 WIB
Ketik Banpresbpum id Bagi Penerima BLT UMKM Sulit Diakses? Lakukan Cara Ini untuk Tahu Daftar Penerima BLT UMKM 2021 /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

PORTAL PURWOKERTO - Daftar penerima BLT UMKM sebelumnya bisa dilihat melalui dua link yaitu eform.bri.co.id/bpum dan banpresbpum.id dan pelaku UMKM bisa dapatkan bantuan senilai Rp1,2 juta.

Tetapi link banpresbpum.id mulai sulit diakses oleh pelaku UMKM yang ingin mengetahui apakah dirinya terdaftar sebagai penerima BLT UMKM Rp 1,2 juta atau tidak.

Lalu bagaimana caranya agar tahu apakah terdaftar atau tidak sebagai penerima BLT UMKM meskipun link banpresbpum.id sulit diakses?

Baca Juga: WASPADA! Nasabah PNM Mekar Jangan Mudah Tergoda Telpon Atas Nama Bantuan PNM Mekar, Info Lengkapnya Cek ke BNI

Tenang saja karena di artikel ini akan diberikan informasi cara mengetahui apakah pelaku UMKM terdaftar atau tidak sebagai penerima BLT UMKM dengan gampang.

BLT UMKM saat ini sendiri disalurkan bagi 3 juta pelaku UMKM di semester II tahun 2021 yang masing-masing disalurkan bertahap mulai Juli sampai September.

Dari bulan Juli ada sekitar 1,5 juta pelaku UMKM yang mendapatkan bantuan sedangkan bulan Agustus ada 1 juta pelaku UMKM.

Sedangkan di bulan September ini rencananya ada 500.000 pelaku UMKM yang akan mendapat BLT UMKM Rp1,2 juta.

Baca Juga: Sudah Pernah Daftar BPUM? Begini Cara Cek Penerima BPUM Eform BRI Tahap 2 Rp1,2 Juta Langsung Masuk Kantong

Akan tetapi untuk mengetahui apakah pelaku UMKM di link banpresbpum.id terdaftar atau tidak meski link tersebut tidak bisa diakses bisa dengan cara lain.

Berikut adalah cara agar pelaku UMKM bisa mengetahui terdaftar atau tidak:

- Cek ke link https://eform.bri.co.id/bpum dengan menggunakan NIK KTP

Baca Juga: Untuk Kamu Nasabah PNM Mekar! Klik banpresbpum id Untuk Cairkan Bantuan BNI Rp1,2 Juta, Siapkan Saja KTP

- Datang ke kantor bank BNI terdekat untuk menanyakan status penerima BLT UMKM dengan membawa KTP pendaftar

Nah itu dia cara agar pelaku UMKM bisa tahu apakah terdaftar atau tidak sebagai penerima BLT UMKM meskipun link banpresbpum.id sulit diakses.***

Editor: Yumi Karasuma

Tags

Terkini

Terpopuler