Tabel Angsuran KUR BRI 2022 yang Terkenal di Kalangan Pedagang, Pinjaman Modal Usaha Rp100 Juta Siap Cair

20 Agustus 2022, 12:33 WIB
Tabel Angsuran KUR BRI 2022 yang Terkenal di Kalangan Pedagang, Pinjaman Modal Usaha Rp100 Juta Siap Cair /Unsplash / Adismara Putri

PORTAL PURWOKERTO - Simak tabel angsuran KUR BRI 2022 yang terkenal di kalangan pedagang, pinjaman modal usaha siap cair hingga Rp100 juta.

Banyak orang mencari tabel angsuran KUR BRI 2022 terutama para pedagang karena mereka ingin mengambil pinjaman untuk tambahan modal usaha.

Karena itu jangan khawatir di artikel ini kak dibahas mengenai tabel angsuran KUR BRI 2022, syarat mudah, serta mengapa banyak orang lebih memilih KUR BRI 2022.

Diketahui KUR atau Kredit Usaha Rakyat ini adalah salah satu program pemerintah dalam meningkatkan akses pembiayaan kepada Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) yang disalurkan melalui lembaga keuangan.

Baca Juga: Tabel Angsuran KUR BRI 2022, Plafon Rp50 Juta Terbaru Agustus 2022, Pinjaman Tanpa Jaminan dan lNI Syaratnya!

Program KUR dimaksudkan untuk memperkuat kemampuan permodalan usaha dalam rangka pelaksanaan kebijakan percepatan pengembangan sektor riil dan pemberdayaan UMKM.

Program KUR secara resmi diluncurkan pada tanggal 5 November 2007. Pembiayaan yang disalurkan KUR bersumber dari dana perbankan atau lembaga keuangan yang merupakan Penyalur KUR.

Dana yang disediakan berupa dana keperluan modal kerja serta investasi yang disalurkan kepada pelaku UMKM individu/perseorangan.

Ada juga KUR yang diberikan kepada badan usaha dan/atau kelompok usaha yang memiliki usaha produktif dan layak namun belum memiliki agunan tambahan atau feasible namun belum bankable.

Baca Juga: Tabel Angsuran KUR BNI Agustus 2022, Ini Syarat Berkas Individu dan Badan Usaha Serta Golongan Masyarakat

Di KUR BRI 2022 merupakan pinajman tanpa jaminan yang bisa didapatkan pemilik UMKM dengan bunga rendah.

Selain merupakan pinjaman tanpa jaminan bunga rendah, ada banyak keunggulan KUR BRI 2022.

Pinjaman ini menjadi harapan bagi UMKM untuk bisa mengembangkan bisnisnya dengan dana pinjaman yang cicilannya ringan.

Jika melihat dari tabel angsuran KUR BRI 2022 bunga pinjamannya 6% per tahun atau 0,2% per bulannya.

Baca Juga: CATAT! Tabel Angsuran KUR BRI Agustus 2022, Ini Syarat dan Berkas yang Harus Disiapkan Calon Debitur!

Ini menjadikan kUR BRI 2022 menjadi pinjaman tanpa jaminan yang paling rendah bunga pinjamannya.

Bunga yang rendah ini menjadi salah satu daya tarik KUR BRI 2022 bagi pemilik UMKM agar lebih semangat mengoperasikan usahanya.

Diketahui bahwa UMKM di Indonesia adalah salah satu penyangga perekonomian nasional sehingga wajar bagi Pemerintah memperhatikan UMKM.

Jika UMKM berjalan dengan baik maka perekonomian Indonesia bisa semakin baik dan kembali normal.

Baca Juga: Bunga KUR BRI 2022 Cuma 6 Persen, Berikut Syarat dan Tabel Angsuran Pinjaman Tanpa Jaminan Cair Rp100 Juta

Setelah dihajar dengan situasi pandemi Pemerintah semakin memperhatikan UMKM dengan KUR BRI 2022 yang juga mendapat subsidi bunga 3%.

Bahkan plafonnya juga naik dari tahun sebelumnya yang mulai dari Rp10 juta hingga Rp50 juta kini bisa diajukan mulai Rp50 juta hingga Rp100 juta.

Sebelum melihat tabel angsuran KUR BRI 2022 ada baiknya untuk mengetahui syarat bagi pemilik UMKM.

Syarat ini termasuk syarat yang relatif mudah yang diberikan oleh Bank BRI kepada para pemilik UMKM.

Baca Juga: MUDAH CEPAT! Pinjaman Bank Mandiri Bisa Buat Nikahan dan Renovasi Rumah! Yuk Buruan Halalkan Segera...

Yang perlu diperhatikan adalah adanya riwayat perbankan yang bagus untuk pemilik UMKM yang mengajukan KUR BRI 2022.

Meski tidak secara langsung disebutkan sebagai syarat mutlak pinjaman tanpa jaminan untuk modal usaha ini tapi riwayat BI Checking sangat berpengaruh.

Jika masih memiliki tanggungan selain kredit konsumtif atau bahkan pernah ada cicilan macet itu akan membuat riwayat kredit Anda jelek.

Karena itu tetaplah membayar cicilan hutang secara tepat waktu karena ini menjadi salah satu dasar apakah bisa lolos mendapatkan pinjaman bank seperti KUR BRI 2022 ini.

Baca Juga: CEK Tabel Angsuran KUR BRI 2022, Pinjaman Rp50 Juta dan Rp100 Juta Segini Cicilan ya! Pokoknya Bunga RENDAH!

Pengajuan KUR BRI 2022 dari pemilik UMKM yang bisa berpeluang besar lolos apabila melengkapi syarat dokumen yang diwajibkan dan riwayat pinjaman yang bersih.

Dilansir dari laman bri.co.id maka syarat untuk mengajukan pinjaman KUR BRI 2022 antara lain adalah:

1. Individu/perorangan (bukan kelompok usaha)

2. Mempunyai usaha yang telah berjalan minimal selama 6 bulan

Baca Juga: Kabar Gembira! Ini Syarat Pinjaman KUR BRI Tahun 2022 Terbaru, Pinjaman Bunga Rendah Tanpa Jaminan

3. Menjalankan usahanya di salah satu platform e-commerce seperti Shopee, Tokopedia dll, dan/atau penyedia ride hailing (Gojek atau Grab)

4. Tidak sedang menerima kredit dari perbankan kecuali seperti KKB, KPR, dan Kartu Kredit yang sifatnya konsumtif

5. Melengkapi persyaratan administrasi berupa KTP, Kartu Keluarga (KK), dan surat ijin usaha (bisa berupa surat keterangan yang diterbitkan oleh e-commerce atau ride hailing).

Pengajuan KUR BRI 2022 ini bisa diajukan melalui website secara online di link kur.bri.co.id melalui laptop atau gadget Anda.

Baca Juga: SIMAK! Ini Syarat Pengajuan KUR BRI 2022 yang Wajib Dipahami Pelaku Usaha! Tinggal Nunggu Survey dan Pencairan

Sementara itu tabel angsuran KUR BRI 2022 ini adalah salah satu cara untuk mengukur bagaimana kemampuan bayar angsurannya.

Dengan melihat tabel angsuran KUR BRI 2022 Anda bisa tahu seberapa kemampuan untuk membayar angsurannya dan jumlah pinjamannya.

Bagi yang akan meminjam Rp100 juta maka tabel angsuran KUR BRI 2022 ini tidak boleh dilewatkan begitu saja.

Angsuran KUR BRI bri.co.id

Jika sudah tahu bagaimana syarat, cara pengajuan serta tabel angsuran KUR BRI 2022 maka selanjutnya dibahas mengapa banyak pemilik UMKM memilih KUR BRI 2022.

Baca Juga: Cari Pinjaman Bank Tanpa Jaminan? Cek Daftar Bank yang Bisa Kasih Pinjaman KTA

Bagi pemilik UMKM ada banyak keunggulan yang membuat mereka tertarik dengan pinjaman tanpa jaminan sebagai modal usaha ini.

Berikut adalah beberapa keunggulan pinjaman tanpa jaminan KUR BRI 2022.

- Dana KUR terbesar

Bank BRI di tahun 2022 menargetkan penyaluran KUR sebanyak Rp260 triliun meningkat kira-kira Rp65 triliun dari tahun sebelumnya.

Baca Juga: Pinjaman Bank BNI Bunga Rendah KUR BNI 2022, Mending KUR Ketimbang Pinjaman Online Ilegal Lah

Ini bahkan jatah 70% sendiri dari total dana KUR pemerintah dan ini artinya ada banyak kesempatan besar bagi oemilik UMKM untuk mengajukan KUR.

- Tempat pengajuan terbuka lebar

Pengajuan KUR BRI saat ini memang bisa dilakukan secara online yang bisa diakses dimanapun asalkan ada sinyal internet.

Kesempatan ini tentu saja memebrikan banyak peluang bagi siapa saja untuk mengajukan secara online.

Baca Juga: MANTAP! Tabel Pinjaman KUR BRI 2022 Ajukan Pinjaman Rp50 Juta Cicilannya Ringan, Ini Syarat dan Cara Pengajuan

Selain pengajuan online, pengajuan melalui bank juga tak kalah merata karena jaringan Bank BRI sampai saat ini tersebar hampir di seluruh wilayah Indonesia.

- Suku bunga rendah 6% per tahun

Banyak yang khawatir jika harus meminjam di bank padahal bunga di bank jauh lebih rendah daripada pinjaman online.

Di KUR BRI 2022 bunga yang diberikan sebesar 6% flat per tahun atau 0,2% per bulannya.

Baca Juga: RINGAN! Daftar Angsuran KUR BRI 2022 Tak Menguras Kantong Pelaku UMKM! Yakin Bisa Berkembang dan Usaha Moncer

Bunga ini juga tidak berubah atau terpengaruh dengan naik turunnya suku bunga sampai masa pelunasan.

- KUR paling lengkap

KUR di Bank BRI rupanya adalah KUR yang paling lengkap dimana ada KUR Mikro, KUR Kecil dan KUR TKI.

Masing-masing jenis KUR ini memiliki tujuan dan palfon yang berbeda-beda sesuai kebutuhan.

Baca Juga: Pinjaman Bank Bunga Flat 1 Persen Tanpa Jaminan, Mulai BCA, BRI hingga PermataBank Lengkap Disini

- Syarat dan cara pengajuan mudah

Syarat dan cara pengajuan KUR BRI 2022 terkenal mudah dari dulu apalagi sekarang cara pengajuannya bisa dilakukan dengan online.

Demikian informasi tabel angsuran KUR BRI 2022, syarat, cara pengajuan serta keunggulan yang banyak dibicarakan oleh pedagang UMKM.

Disclaimer: Informasi di atas dikumpulkan oleh Portal Purwokerto dengan tujuan untuk membantu pembaca mendapatkan informasi mengenai pinjaman. Harap mengkonfirmasi pihak penyedia jasa pinjaman terkait sebelum mengajukan produk pinjaman yang diinginkan.

Tabel angsuran hanyalah ilustrasi dan jumlahnya mungkin berbeda di setiap daerah, tergantung suku bunga dan ketentuan lainnya.***

Editor: Yulia Pramuninggar

Sumber: kur.bri.co.id

Tags

Terkini

Terpopuler