Ditolak Pinjol Resmi dan Pinjol Legal OJK 2022? Jangan Beralih ke Pinjol Ilegal! Ini Cara Pengajuan Disetujui

- 22 Januari 2022, 14:38 WIB
Ditolak Pinjol Resmi dan Pinjol Legal OJK 2022? Jangan Beralih ke Pinjol Ilegal! Ini Cara Pengajuan Disetujui
Ditolak Pinjol Resmi dan Pinjol Legal OJK 2022? Jangan Beralih ke Pinjol Ilegal! Ini Cara Pengajuan Disetujui /Lasti Martina

 

PORTAL PURWOKERTO - Perlu dana namun pengajuan pinjaman ditolak pinjol resmi dan pinjol legal yang terdaftar di KPK?

Jangan putus asa dan berpindah ke pinjol ilegal ya. Ada banyak bahaya yang didapat dalam menggunakan pinjol ilegal.

Anda sebaiknya mencoba lagi mengajukan pinjaman dana kepada pinjol resmi dan pinjol legal yang terdaftar dalam data mutakhir KPK per 3 Januari 2022.

Baca Juga: 4 Pinjol Resmi dan Pinjol Legal Terdaftar di OJK yang Cepat Cair, Tanpa Jaminan dan Tenor Panjang

Bila pinjaman online Anda ditolak oleh pinjol resmi dan pinjol legal, maka yang harus dilakukan adalah melakukan intropeksi terhadap data yang telah diisi.

Biasanya penolakan terjadi apabila data yang Anda masukkan ke dalam sistem pinjaman berbeda dengan data yang dimiliki oleh pihak pinjol resmi dan pinjol legal.

Perhatikan data-data berikut:

  1. Batas usia peminjaman biasanya antara 18 tahun hingga 65 tahun
  2. Jumlah penghasilan minimal peminjam di bawah batas
  3. Lokasi tempat tinggal berada di luar jangkauan pinjol resmi dan pinjol legal OJK
  4. Nomor KTP salah
  5. Menggunakan nomor ponsel orang lain
  6. Memberikan alamat email yang salah
  7. Informasi rekening bank salah (nomor atau nama lengkap)
  8. Tidak memiliki NPWP atau BPJS
  9. Pinjaman melebihi jumlah limit maksimal peminjaman
  10. Memiliki riwayat peminjaman atau riwayat kredit yang buruk

Baca Juga: Pengumuman PKH Hari Ini 2022: Menghitung Hari, Kapan PKH Cair Bulan Januari 2022

Baik itu pinjaman online yang bersifat kebutuhan seperti untuk pendidikan dan kesehatan, maupun pinjaman yang bersifat senang-senang seperti liburan atau membeli baju baru, lakukan dengan pinjol resmi dan pinjol legal.

Ada banyak pinjol resmi dan pinjol legal yang memberikan bunga rendah, tenor panjang, cepat cair dan tanpa jaminan.

Apabila pinjaman online Anda ditolak, jangan putus asa untuk mengajukan kembali dengan data yang sudah benar.

Namun ada tenggang waktu dari pengajuan yang salah ke pengajuan lainnya. Anda dapat mempelajari kebijakan tiap pinjaman online untuk hal ini.

Baca Juga: Shiba Inu Coin, Harga dan Potensi Kenaikan di Tahun 2022 yang Sangat Dinantikan Shib Army

Pastikan juga apabila telah berhasil mendapatkan pinjaman online, untuk melakukan pembayaran sesuai waktunya agar pada lain kesempatan rekam jejak pinjaman Anda terlihat bagus.

Pinjaman online dikenal juga sebagai peer to peer lending atau P2P. Artinya dana yang digunakan untuk peminjaman berasal dari nasabah yang meminjamkan.

Kinerja peer to peer lending mengalami pertumbuhan positif di 2021 dengan jumlah nasabah peer to peer lending naik 68,15 persen

Baca Juga: CEK Daftar Pinjol Resmi OJK 2022, Cuma Modal KTP, Dana Cair Langsung ke Rekening!

Ini berarti ada kenaikan dari 43,56 juta nasabah pinjaman online menjadi 73,25 juta nasabah.

Ini membuktikan bahwa pijol resmi dan pinjol legal yang terdaftar pada OJK dapat memberikan kontribusi positif bagi perekonomian masyarakat.

Jangan lupa, dana tambahan apapun yang Anda butuhkan, pastikan melalui pinjol legal dan pinjol resmi OJK yang terdaftar di tahun 2022 ini. Jangan gunakan pinjol ilegal agar tidak mendapatkan sejumlah kerugian.***

Editor: Lasti Martina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah