Cara Mendaftar Prakerja Gelombang 23 Ternyata Mudah, Cek di Sini Langkah dan Syaratnya!

- 18 Februari 2022, 12:35 WIB
Cara Mendaftar Prakerja Gelombang 23 Ternyata Mudah, Cek di Sini Langkah dan Syaratnya!
Cara Mendaftar Prakerja Gelombang 23 Ternyata Mudah, Cek di Sini Langkah dan Syaratnya! /Lasti Martina/Portal Purwokerto

4. Anda akan diminta untuk masuk ke laman verifikasi KTP

Baca Juga: Dashboard Prakerja.go.id Siap! Gelombang 23 Sudah Dibuka, Kok Data Dukcapil Tidak Sesuai?  

5. Isilah semua data yang dibutuhkan seperti NIK, Nomor KK, dan tanggal lahir

6. Selanjutnya isi kembali data diri, termasuk nama lengkap dan nama ibu kandung. Jangan sampai penulisan nama ibu kandung Anda salah ya.

7. Lakukan verifikasi foto E-KTP dengan jelas. Pakailah baju berkerah atau mengenakan jilbab warna polos agar rapi.

8. Pastikan foto KTP yang diunggah memiliki besar maksimal 2MB.

9. Tunggu verifikasi foto E-KTP yang telah diunggah

10. Fotolah wajah Anda sebagai bagian dari verifikasi foto E-KTP. Ingat, wajah harus terlihat jelas, tidak gelap. Lakukan selfie di tempat yang terang.

Baca Juga: TOFU NFT, Marketplace NFT Terbesar di Binance Smart Chain, Ini Semua yang Perlu Anda Ketahui

11. Verifikasi nomor HP yang Anda gunakan

Halaman:

Editor: Lasti Martina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah