Waspadai Pinjol Ilegal! Nikmati 12 Keuntungan Pinjol Legal Terdaftar OJK

- 23 Maret 2022, 19:10 WIB
Waspadai Pinjol Ilegal, Nikmati 12 Keuntungan Pinjol Legal Terdaftar OJK
Waspadai Pinjol Ilegal, Nikmati 12 Keuntungan Pinjol Legal Terdaftar OJK /Instagram.com/@ojkindonesia

Pinjol legal tidak melanggar peraturan perundang-undangan dalam menagih kepada konsumennya.

4. Debt collector atau penagih pinjol legal memiliki sertifikasi tenaga penagih

5. Pinjol legal tergabung dalam AFPI

Baca Juga: 12 Pinjaman Koperasi Tanpa Jaminan Terdekat! Apakah Ada Izin Resmi dan Diawasi Oleh OJK? Simak Lengkap!

6. Lokasi kantor jelas dan dapat ditemukan dengan mudah di Google

7. Statusnya legal dan dapat ditemukan pada laman resmi OJK

8. Syarat peminjaman ditulis dengan detail dan membutuhkan dokumen pelengkap

9. Memiliki kolom pengaduan konsumen dan wajib menindaklanjuti

10. Konsumen dapat mengadukan keluhan ke AFPI dan OJK

11. Akses data pribadi hanya diijinkan pada kamera, mikrofon dan lokasi pengguna.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: ojk.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah