PKH Tahap 2 Cair Tanggal Berapa? Silahkan Cek Bansos Kemensos go id dengan Memasukkan NIK KTP

- 13 April 2022, 19:04 WIB
PKH Tahap 2 Cair Tanggal Berapa? Silahkan Cek Bansos Kemensos go id dengan Memasukkan NIK KTP
PKH Tahap 2 Cair Tanggal Berapa? Silahkan Cek Bansos Kemensos go id dengan Memasukkan NIK KTP /Tangkap layar cekbansos.kemensos.go.id.

Kategori pendidikan untuk SD sederajat diberikan senilai Rp900.000 per tahun, SMP sederajat senilai Rp1,5 juta per tahun, dan kategori SMA sederajat senilai Rp2 juta per tahun.

Sementara untuk kategori lanjut usia di atas 60 tahun yaitu Rp2,4 juta per tahun, juga kategori penyandang disabilitas Rp2,4 juta per tahun.

Berikut cara cek nama penerima PKH 2022 ,
Pertama silahkan klik link berikut ini:
cekbanos.kemensos.go.id

Baca Juga: Jelang Lebaran Bansos PKH, BPNT dan BLT Minyak Goreng Cair! Cek Syarat dan Cara Daftar PKH 2022

Kemudian ikuti langkah dibawah ini:

1. Aktifkan HP kemudian download atau unduh aplikasi Cek Bansos di Play Store.

2. Siapkan KK dan KTP

3. Lakukan registrasi dengan membuka aplikasi Cek Bansos dan pilih 'Log in'

4. Isi data diri sesuai KTP dan KK, seperti nomor KK, Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan nama lengkap.

5. Tulis alamat domisili atau tempat tinggal Anda sesuai dengan KTP

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah