Harga BBM Jadi Naik, Berapa Harga Pertalite, Solar, Pertamax Terbaru Per 3 September 2022, Ini Rinciannya

- 4 September 2022, 08:43 WIB
Harga BBM Jadi Naik, Berapa Harga Pertalite, Solar, Pertamax Terbaru Per 3 September 2022, Ini Rinciannya
Harga BBM Jadi Naik, Berapa Harga Pertalite, Solar, Pertamax Terbaru Per 3 September 2022, Ini Rinciannya /Antara/Ampelsa/

Lantas, berapa daftar harga BBM terbaru untuk Pertalite, Solar dan Pertamax beserta rincian kenaikannya yang berlaku di wilayah Indonesia:

Baca Juga: Harga BBM Naik dan Beli Bensin di SPBU Antri Panjang, Ini Kata Pertamina, Singgung Stok BBM dan Penyalurannya

1. Pertalite dari Rp7.650 ribu per liter menjadi Rp10.000 ribu per liter

2. Solar dari Rp5.100 ribu per menjadi liter Rp6.800 ribu per liter

3. Pertamax dari Rp12.500 ribu per liter menjadi Rp14.500 ribu perliter


Seperti yang telah disebutkan di atas tadi, Menurut Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif.

Harga kenaikan BBM telah berlaku dari kemarin setelah satu jam dibuka nya penyesuaian harga tersebut dimulai pada pukul 14.30 WIB.

Otomatis pada hari ini, Minggu 4 September 2022 harga BBM untuk tiga jenis BBM subsidi di atas telah mengalami kenaikan.

Menurut Arifin, harga berlaku setelah satu jam dibukanya penyesuaian harga ini dan berlaku.

Baca Juga: Harga BBM Naik! Ini Daftar Pinjaman Online Bunga Kecil, Tenor Panjang, Cepat Cair dan Cicilan Ringan per Bulan

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah