Syarat Pinjaman BRI Tanpa Jaminan 2022, Lengkap dengan Cara Pinjam untuk Tenor 15 Tahun Langsung Lunas

- 11 September 2022, 12:15 WIB
Syarat Pinjaman BRI Tanpa Jaminan 2022, Lengkap dengan Cara Pinjam untuk Tenor 15 Tahun Langsung Lunas
Syarat Pinjaman BRI Tanpa Jaminan 2022, Lengkap dengan Cara Pinjam untuk Tenor 15 Tahun Langsung Lunas /pexels/Marek Levak/

PORTAL PURWOKERTO –   Syarat pinjaman BRI tanpa jaminan 2022, lengkap dengan cara pinjam untuk tenor 15 tahun langsung lunas.

Pinjaman BRI menyediakan kredit tanpa agunan atau tanpa jaminan yang punya jangka waktu pelunasan sampai 180 bulan atau 15 tahun. Limit pembiayaan ini tidak terbatas.

Limit pembiayaan yang tidak terbatas ini membuat Anda bisa mengajukan pinjaman tanpa jaminan misal pada nominal Rp500 juta atau berapapun. Pinjaman BRI ini bisa langsung cair ke rekening bank setelah lolos verifikasi.

Baca Juga: BRIGuna Cair Rp100 Juta, Pinjaman Tanpa Jaminan yang Dapat Asuransi Jiwa, Inilah Syaratnya

Apabila Anda ingin mengajukan Rp500 juta melalui pinjaman BRI tanpa jaminan ini maka harus bisa memenuhi syarat dan ketentuan yang telah ditetapkan oleh BRI sebagai penyelenggara.

Pinjaman BRI tanpa jaminan ini merupakan BRIGuna Umum yang proses pengajuannya cepat dan mudah.

Syarat pinjaman ini tidak memberatkan penggunanya.
Selain syarat yang mudah dan prosedur yang cepat, pinjaman ini memiliki suku bunga yang rendah dan kompetitif. Biaya pengajuan KTA pinjaman ini juga rendah.

Pinjaman BRIGuna Umum ini memiliki cicilan yang ringan dan tetap sampai akhir jangka waktu pelunasan.

Baca Juga: Rekomendasi 4 Pinjaman Online BRI Langsung Cair, Ada Pinang, Ceria, KUR BRI, dan BRIGuna

Misalnya, Anda mengajukan tenor 10 tahun maka selama waktu tersebut jumlah cicilan tidak berubah.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: BRIguna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x