3 Rekomendasi KTA Perbankan Untuk Biaya Pendidikan, Bank Mandiri, BRI, BNI, Ada yang Cair hingga Rp1 Miliar

- 27 September 2022, 09:08 WIB
Ilustrasi butuh uang. Rekomendasi KTA Perbankan Untuk Biaya Pendidikan mulai Bank Mandiri, BRI, BNI.*
Ilustrasi butuh uang. Rekomendasi KTA Perbankan Untuk Biaya Pendidikan mulai Bank Mandiri, BRI, BNI.* /Pexels/Marcus Aurelius/

BNI Cerdas memberikan kredit tanpa agunan atau tanpa jaminan guna biaya pendidikan pre-school hingga pasca sarjana pada lembaga pendidikan di dalam negeri.

Lembaga pendidikan di dalam negeri yang ditujukan adalah yang sudah terdaftar pada Departemen Pendidikan Nasional dan telah berdiri atau beroperasi minimal 3 tahun.

Baca Juga: Ajukan KTA BRI BRIGuna dengan 8 Dokumen Wajib Ini, Bisa Dapatkan Limit Tak Terbatas!

Fasilitas pinjaman tanpa jaminan BNI Cerdas ini memiliki plafon mulai dari Rp5 juta hingga Rp200 juta untuk pegawai/karyawan dengan tenor maksimal 3 tahun yang bisa disesuaikan dengan kemampuan debitur.

Syarat pengajuan BNI Cerdas berdasarkan laman resmi BNI, antara lain:

- Warga Negara Indonesia (WNI)

- Berpenghasilan tetap dengan masa kerja minimal 2 tahun

- Usia minimal saat pengajuan 21 tahun dan usia maksimal saat kredit lunas 55 tahun

Sedangkan dokumen persyaratan yang harus dilengkapi, antara lain:

- Fotokopi e-KTP Fotokopi Kartu Keluarga (KK)

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah