Jadwal Pencairan PKH dan BPNT 2024 Alokasi Mei-Juni, Tinggal Beberapa Hari, Tanggal Berapa Tepatnya?

- 19 Mei 2024, 17:22 WIB
Jadwal Pencairan PKH dan BPNT 2024 Alokasi Mei-Juni, Tinggal Beberapa Hari, Tanggal Berapa Tepatnya?
Jadwal Pencairan PKH dan BPNT 2024 Alokasi Mei-Juni, Tinggal Beberapa Hari, Tanggal Berapa Tepatnya? /

PORTAL PURWOKERTO - Menghitung hari lagi, berikut jadwal pencairan PKH dan BPNT 2024 untuk alokasi Mei-Juni, tepatnya di tanggal berapa?

Sebelum ini, penerima manfaat bisa memperhatikan artikel ini sampai akhir untuk ketahui syarat mendapatkan bantuan sosial yang diprediksikan cair dalam waktu dekat.

Bagi KPM yang memiliki KKS Merah Putih bisa mengikuti update status SIKS NG yang dijelaskan pendamping sosial dalam artikel berikut ini.

Kedua bansos ini memiliki pembaharuan yang berbeda pada aplikasi tersebut, untuk BPNT 2024 alokasi bulan Mei yang merupakan pencairan tahap keempat berada dalam proses cek rekening.

Sedangkan PKH tahap 3 alokasi bulan Mei-Juni berubah statusnya menjadi Surat Perintah Membayar atau SPM di SIKS NG.

Baca Juga: Cek Fakta Penghentian Sementara BPNT 2024, Tanggal Berapa Bansos Ini dan PKH 2024 Dilanjutkan Lagi?

Dari kedua status bantuan tersebut, tersisa satu proses lagi yakni Standing Instruction (SI) sebelum masuk ke proses pencairan.

Perubahan dari SPM ke SI biasanya membutuhkan waktu beberapa hari, setelah SI baru kemudian bantuan disalurkan ke KKS dan penerima manfaat bisa mencairkan saldo bantuan.

Tidak semua masyarakat menjadi penerima BPNT maupun PKH 2024, hanya yang memenuhi syarat berikut, yaitu:

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah