Jenis Kartu ATM BCA Terbaru 2022, Berapa Biaya Admin dan Limit Setor serta Tarik Tunainya?

- 11 Oktober 2022, 14:26 WIB
Ilustrasi kartu debit. Jenis Kartu ATM BCA Terbaru 2022, Berapa Biaya Admin dan Limit Setor Serta Tarik Tunainya?
Ilustrasi kartu debit. Jenis Kartu ATM BCA Terbaru 2022, Berapa Biaya Admin dan Limit Setor Serta Tarik Tunainya? /Pixabay/planet_fox

Berikut ketentuan limit dan biaya admin kartu ATM BCA Gold.

- Biaya pembuatan kartu Rp15 ribu
- Biaya administrasi per bulan Rp16 ribu
- Limit nominal tarik tunai maksimal Rp10 juta
- Limit nominal setoran tunai maksimal Rp40 juta

Baca Juga: Daftar Kartu Kredit Mandiri Minimal Gaji Berapa? Cek Cara Daftar Mandiri Credit Card di Livin by Mandiri

3. Kartu ATM BCA Platinum

Jenis kartu ATM BCA ini didesain dengan tampilan elegan dan jenis kartu debit BCA yang menawarkan limit lebih besar dibanding kartu ATM Gold.

Berikut ketentuan limit dan biaya admin kartu ATM BCA Platinum.

-  Biaya pembuatan kartu Rp20 ribu
-  Biaya administrasi per bulan Rp19 ribu
-  Limit nominal tarik tunai maksimal Rp10 juta
-  Limit nominal setoran tunai maksimal Rp50 juta

4. Kartu ATM BCA Tahapan Xpresi

Jenis kartu ATM BCA Tahapan Xpresi menargetkan kawula muda yang ingin tampil beda dengan tampilan kartu ATM BCA yang unik dan kekininan.

Baca Juga: Bagaimana Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu dari Livin by Mandiri di ATM? Simak Selengkapnya, Pastikan Tidak Salah

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: bca.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah