Lihat Syarat Pinjaman Bank BRI Tanpa Jaminan Untuk Usaha Juli 2023, Jangan Sampai Melanggar Ini Lho Bos

- 14 Juli 2023, 20:16 WIB
Lihat Syarat Pinjaman Bank BRI Tanpa Jaminan Untuk Usaha, Jangan Sampai Melanggar Ini Kalau Ingin Segera ACC
Lihat Syarat Pinjaman Bank BRI Tanpa Jaminan Untuk Usaha, Jangan Sampai Melanggar Ini Kalau Ingin Segera ACC /PEXELS/Erik Scheel/

Semakin bagus riwayat kredit, maka kemungkinan pinjaman disetujui akan lebih besar peluangnya. Pastikan Anda tidak memiliki kredit macet. Untuk melihat bagaimana riwayat kredit Anda bisa dengan mengecek SLIK (Sistem Layanan Informasi Keuangan) melalui laman ideb SLIK OJK.

- Pinjam ke BRI Sesuai domisili

Ajukan pinjaman KUR BRI ke kantor cabang sesuai domisili dan KTP Anda. Hal ini memberikan peluang lebih besar lagi untuk pinjaman Anda.

Baca Juga: Tabel Angsuran KUR BSI 2023 Lengkap Dengan Syarat Pencairan dan Tenor Angsuran Hingga 5 Tahun, Cek di Sini!

- Siapkan dokumen persyaratan yang diperlukan diantaranya:

1. Individu (perorangan) yang sedang melakukan usaha produktif dan layak

2. Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan

3. Tidak sedang menerima kredit dari bank lain kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan Kartu Kredit

4. Membawa dokumen berupa KTP, Kartu Keluarga (KK), dan Surat Izin Usaha

Demikian beberapa syarat pengajuan KUR BRI 2023 untuk usaha tanpa jaminan. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas

Sumber: bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x