Sederet Ide Jualan Makanan Rp 1000an, Usaha Modal Kecil Untung Banyak, Dijamin Laris Manis PLus dengan Resep

- 20 Januari 2024, 15:25 WIB
Ilustrasi ide jualan makanan Rp 1000an  disekolah/ Freepik
Ilustrasi ide jualan makanan Rp 1000an disekolah/ Freepik /

PORTAL PURWOKERTO - Simak sederet ide jualan harga Rp 1000an yang cocok dijual pada anak-anak sekolahan. Meski makanan berikut ini harganya murah, namun rasanya enak dan dijamin laris manis.

Ide jualan jajanan Rp 1000an bisa jadi langkah awal untuk para pemula yang ingin memulai bisnis dengan modal kecil. Meski dengan modal kecil, ide jualan makanan Rp 1000an ini mempunyai potensi keuntungan yang menjanjikan.

Anda bisa menjual makanan Rp 1000an ini secara langsung ada anak-anak sekolahan, atau bisa juga dititipkan ke warung untuk mendapatkan keuntungan yang lebih besar.

Kalau Anda tertarik untuk memulai bisnis makanan, ide jualan makanan Rp 1000an berikut ini bisa jadi referensi. Meski modalnya kecil, bisnis ini bisa memberikan keuntungan yang menjanjikan.

Baca Juga: Ide Jualan Makanan Hits, Cromboloni Anti Gagal!

1. Cilok

CIlok adalah makanan ringan yang berasal dari Jawa Barat. Nama cilok merupakan singkatan dari Aci Dicolok. Cilok memiliki rasanya yang unik dan tekstur yang kenyal.

Cilok terbuat dari tepung aci yang direbus kemudian dicolok atau ditusuk menggunakan tusukan lidi. Cilok disajikan dengan bumbu kacang dan kecap. Saus kacang tersebut terbuat dari kacang tanah yang dihaluskan dan dicampur dengan bumbu-bumbu lain seperti bawang putih, gula dan garam.

Resep Membuat Cilok

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x